- Mobile -

BMKG

Potensi Gelombang Panas di Indonesia Kecil

Heat wave atau gelombang panas tengah menerjang sejumlah negara. Kendati Indonesia mengalami suhu udara panas belakangan ini, namun Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memastikan bahwa Indonesia tidak mengalami gelombang panas. Hal itu dikarenakan pusat tekanan tinggi sulit terbentuk akibat wilayah kepulauan dan perbedaan tekanan udara yang tidak signifikan antarwilayah.

Gempa Magnitudo 7,4 Guncang Taiwan

GEMPA berkekuatan magnitudo 7,4 SR mengguncang Taiwan, Rabu (3/4) pagi.  Badan Cuaca Pusat Taiwan melaporkan gempa terjadi pada pukul 07.58 pagi dengan pusatnya berada pada kedalaman 15,5 km di lepas pantai Timur Taiwan.
- Advertisement -

51 Titik Panas Muncul di Riau

Bencana kebakaran hutan dan lahan (karhutla) mulai mengancam Riau. Beberapa kabupaten/kota seperti Dumai, Siak, Pelalawan, dan Kepulauan Meranti sudah terjadi karhutla. Bahkan, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat, sebanyak 51 titik panas (hotspot) tersebar di Riau, Senin (18/3).

BPBD Bersiap Hadapi Musim Kemarau

Kota Pekanbaru mulai memasuki musim kemarau. Musim kemarau tahun ini juga diindikasi ada fenomena elnino
- Advertisement -

Banjir Berakhir, Disusul Waspada Karhutla

Tepat pada Kamis (29/2) lalu, Pemerintah Kota Pekanbaru telah mengakhiri Status Siaga Darurat Hidrometeorologi di Kota Pekanbaru.

Masyarakat Diimbau Tetap Waspadai Banjir

Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pekanbaru mengimbau agar masyarakat tetap mewaspadai bencana banjir, terutama bagi mereka yang bermukim di daerah aliran sungai. Pasalnya, curah hujan dengan intensitas ringan hingga sedang masih terjadi di Kota Pekanbaru.
- Advertisement -

Roda Dua Kembali Dilarang Melintasi Jalintim

Banjir Jalan Lintas Timur (Jalintim) Sumatera Km 83 Desa Kemang, Kecamatan Pangkalan Kuras, Kabupaten Pelalawan kembali meningkat Kamis (1/2) siang. Tinggi air mencapai 60 sentimeter (cm) dan pengendara roda dua pun dilarang melewati jalan ini.