Wako Agung Nugroho menegaskan komitmen peningkatan kesejahteraan guru melalui beasiswa, tunjangan, dan penghargaan dalam peringatan Hari Guru Nasional di Pekanbaru.
Pemko Pekanbaru memastikan tunda bayar proyek dari periode sebelumnya tetap diselesaikan secara bertahap, termasuk pembangunan drainase yang telah dikerjakan kontraktor.
Sebanyak 769 ASN Pekanbaru ikuti asesmen potensi dan kompetensi lewat program Pro ASN. Wali Kota Agung dorong birokrasi profesional dan berbasis merit.