Sabtu, 23 November 2024
spot_img

Marquez Bersyukur Tak Terluka Saat Jatuh di Assen

ASSEN (RIAUPOS.CO) –  Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, akhirnya bicara soal kondisinya pascakecelakaan di latihan bebas 2 (FP2) MotoGP Belanda. Ia mengaku beruntung tidak terluka meski terpelanting ke aspal.

Pembalap berjuluk The Baby Alien itu mengalami kecelakaan pada FP2 MotoGP Belanda, Jumat (25/6/201).

Marquez mengalami kecelakaan di tikungan 10 saat FP2 MotoGP Belanda masih menyisakan 35 menit. Melaju di belakang Joan Mir, Marquez mengalami highside dan terpelanting ke aspal. Meski demikian, Marquez masih bisa bangkit dan berjalan.

"Pertama-tama, saya beruntung tidak terluka setelah kecelakaan seperti itu," kata Marquez dikutip Corsedimoto.

"Di FP1 saya keluar dengan mulus, di FP2 saya ingin maju selangkah. Saya mengemudi dengan baik, tetapi kemudian saya jatuh," jelasnya.

Baca Juga:  Ramos Jadi Bek Paling Produktif Abad Ke-21

"Sebuah penerbangan yang tidak biasa. Saya tidak melewati batas dan di kurva itu biasanya elektronik membantu Anda untuk tidak terbang seperti itu, tetapi itu terjadi," ujarnya lagi.

Walaupun kecelakaan, torehan waktu yang sempat dibuat Marquez sebelum insiden itu terjadi menempatkannya di posisi keempat. Marquez lebih lambat 0,319 detik dari Vinales.

Hasil itu lebih baik dari pencapaian  Marquez di FP1 MotoGP Belanda yang harus puas ada di posisi kesembilan.

Sumber: Corsedimoto/News/Crash
Editor: Hary B Koriun

ASSEN (RIAUPOS.CO) –  Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, akhirnya bicara soal kondisinya pascakecelakaan di latihan bebas 2 (FP2) MotoGP Belanda. Ia mengaku beruntung tidak terluka meski terpelanting ke aspal.

Pembalap berjuluk The Baby Alien itu mengalami kecelakaan pada FP2 MotoGP Belanda, Jumat (25/6/201).

- Advertisement -

Marquez mengalami kecelakaan di tikungan 10 saat FP2 MotoGP Belanda masih menyisakan 35 menit. Melaju di belakang Joan Mir, Marquez mengalami highside dan terpelanting ke aspal. Meski demikian, Marquez masih bisa bangkit dan berjalan.

"Pertama-tama, saya beruntung tidak terluka setelah kecelakaan seperti itu," kata Marquez dikutip Corsedimoto.

- Advertisement -

"Di FP1 saya keluar dengan mulus, di FP2 saya ingin maju selangkah. Saya mengemudi dengan baik, tetapi kemudian saya jatuh," jelasnya.

Baca Juga:  Liverpool v Villarreal

"Sebuah penerbangan yang tidak biasa. Saya tidak melewati batas dan di kurva itu biasanya elektronik membantu Anda untuk tidak terbang seperti itu, tetapi itu terjadi," ujarnya lagi.

Walaupun kecelakaan, torehan waktu yang sempat dibuat Marquez sebelum insiden itu terjadi menempatkannya di posisi keempat. Marquez lebih lambat 0,319 detik dari Vinales.

Hasil itu lebih baik dari pencapaian  Marquez di FP1 MotoGP Belanda yang harus puas ada di posisi kesembilan.

Sumber: Corsedimoto/News/Crash
Editor: Hary B Koriun

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img
spot_img
spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari