Jumat, 17 Mei 2024

Kadispora Riau Apresiasi Ajang Smala Cup XII

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Kadispora) Riau Erisman Yahya mengapresiasi iven Smala Cup XII di Gelanggang Remaja, Pekanbaru 29 April-4 Mei.

“Inikan suatu iven yang mesti kita dukung bersama-sama. Di saat sekarang banyak generasi muda kita yang barangkali sibuk dengan media sosial yang mungkin kurang bermanfaat, tentunya dengan adanya iven Smala Cup XII ini adalah iven yang sangat bermanfaat. Oleh karena itu sejak awal Pemprov Riau khususnya Dispora Riau mendukung acara-acara seperti ini. Kita bersinergi memberikan support kepada SMAN 5 agar acara ini bisa sukses dan berjalan dengan baik,” ujar Erisman saat membuka acara, kemarin.

Yamaha

Sementara itu, Kepala SMAN 5 Pekanbaru H Zahar MPd mengatakan, pada pelaksanaan Smala Cup XII diikuti 32 tim regional Sumatera. “Iya, untuk para pesertanya juga ada dari Sumatera Barat, dan dari Riau para peserta diikuti dari Kota Pekanbaru dan beberapa kabupaten/kota lainnya,” ujar Zahar.

Baca Juga:  Pj Gubri Berharap Fatih Tetap Memperhatikan Pendidikan

Ia mengungkapkan, dengan adanya iven ini cukup membanggakan dan pihaknya mampu menggelar iven ini yang bagus ini. Sehingga nantinya diharapkan mampu melahirkan anak-anak muda yang mampu berprestasi di bidang olahraga sepakbola.

“Ternyata kalau anak-anak ini diberikan ruang dan tempat ternyata anak-anak ini mampu berprestasi. Kami lihat kualitas mereka sangat bagus. Artinya adalah jika diberi tempat untuk mereka bertanding dan berlomba ternyata keluar bakat-bakat mereka yang terpendam itu,’’ katanya.(dof)

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Kadispora) Riau Erisman Yahya mengapresiasi iven Smala Cup XII di Gelanggang Remaja, Pekanbaru 29 April-4 Mei.

“Inikan suatu iven yang mesti kita dukung bersama-sama. Di saat sekarang banyak generasi muda kita yang barangkali sibuk dengan media sosial yang mungkin kurang bermanfaat, tentunya dengan adanya iven Smala Cup XII ini adalah iven yang sangat bermanfaat. Oleh karena itu sejak awal Pemprov Riau khususnya Dispora Riau mendukung acara-acara seperti ini. Kita bersinergi memberikan support kepada SMAN 5 agar acara ini bisa sukses dan berjalan dengan baik,” ujar Erisman saat membuka acara, kemarin.

Sementara itu, Kepala SMAN 5 Pekanbaru H Zahar MPd mengatakan, pada pelaksanaan Smala Cup XII diikuti 32 tim regional Sumatera. “Iya, untuk para pesertanya juga ada dari Sumatera Barat, dan dari Riau para peserta diikuti dari Kota Pekanbaru dan beberapa kabupaten/kota lainnya,” ujar Zahar.

Baca Juga:  Sukiman: Tunggu Waktu Tepat Pelantikan 27 Kepala OPD Rohul

Ia mengungkapkan, dengan adanya iven ini cukup membanggakan dan pihaknya mampu menggelar iven ini yang bagus ini. Sehingga nantinya diharapkan mampu melahirkan anak-anak muda yang mampu berprestasi di bidang olahraga sepakbola.

“Ternyata kalau anak-anak ini diberikan ruang dan tempat ternyata anak-anak ini mampu berprestasi. Kami lihat kualitas mereka sangat bagus. Artinya adalah jika diberi tempat untuk mereka bertanding dan berlomba ternyata keluar bakat-bakat mereka yang terpendam itu,’’ katanya.(dof)

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari