Sabtu, 23 November 2024
spot_img

Penambahan Kasus Covid-19 di Dumai Nihil

DUMAI (RIAUPOS.CO) – Seluruh pasien terpapar Covid-19 yang mendapatkan perawatan di RSUD Dumai dan Rumah Sakit Pertamina Dumai yang menjadi rumah sakit rujukan kini sudah tidak ada lagi. Seluruh pasien dinyatakan sembuh dan diperbolehkan  pulang  ke rumah mereka setelah dinyatakan sembuh dari Covid-19 yang sempat mereka hadapi.

Tidak hanya itu saja, perkembangan penanganan Covid-19 juga menunjukkan hasil yang positif, di mana pada Sabtu (30/10) kembali Kota Dumai mencatat tidak adanya kasus baru.

“Alhamdulillah pada Sabtu  tidak ada penambahan pasien positif hanya ada pasein  sembuh sebanyak dua orang," kata juru bicara Satuan Tugas (Satgas) Covid-19, Kota Dumai, dr Syaiful, Ahad (31/10).

Ia menambahkan, tidak hanya nihil  penambahan pasien positif  Covid-19, pada Sabtu  (30/10) ada dua pasien yang dinyatakan sembuh, sehingga total angka kesembuhan mencapai 10.088 kasus. Syaiful menjelaskan, hingga Sabtu , hanya ada lima orang yang masih dalam perawatan, yang mana lima pasien tersebut seluruhnya menjalani isolasi mandiri. Sedangkan di RS tidak ada pasien Covid-19 dirawat.

Baca Juga:  Tanoto Foundation Donasi APD

"Alhamdulillah RS kita kosong pasien Covid-19, dan di Kota Dumai, hanya menyisakan lima pasien Covid-19 saja, semoga tren ini terus membaik," harapnya.

Diterangkanya,  secara akumlasi, total kasus Covid-19 yang tercatat di Kota Dumai, hingga Sabtu mencapai 10.348 kasus, terdiri dari 5 orang dalam perawatan,  10.088 dinyatakan sembuh dan 255 orang meninggal Dunia.

Ia mengingat bahwa dengan tidak adanya penambahan pada Sabtu, bukan berarti penyebaran Covid-19 di Kota Dumai, terhenti, untuk itu  semua pihak harus tetap  bisa memahami bahwa Dumai, tetap harus waspada terhadap COVID-19.

"Kita berharap Protokol kesehatan tetap di ketatkan, sehingga penyebaran covid-19, bisa segera di hentikan di kota Dumai," jelasnya Diakuinya, bila masyarakat  terinfeksi COVID-19 bukan berarti hidup berakhir. Semua orang  bisa sembuh dari penyakit ini, asal cepat dideteksi dan diberikan terapi.

Baca Juga:  Berakting dengan Kakak Sendiri, Ini yang Dirasakan Vanesha Prescilla

Diakuinya, keberhasilan pemerintah menekan penyebaran Covid-19 dan menghentikan jumlah kematian akibat penyakit Covid-19 ini ada di tangan semua. Semua harus  bergotong royong dan aktif dalam melaksanakan protokol kesehatan.

"Saat ini vaksinasi masih  berlangsung. Kita berharap dengan maksimalnya vaksinasi, maka herd immunity di Kota Dumai," pungkasnya.(mx12/rpg)

DUMAI (RIAUPOS.CO) – Seluruh pasien terpapar Covid-19 yang mendapatkan perawatan di RSUD Dumai dan Rumah Sakit Pertamina Dumai yang menjadi rumah sakit rujukan kini sudah tidak ada lagi. Seluruh pasien dinyatakan sembuh dan diperbolehkan  pulang  ke rumah mereka setelah dinyatakan sembuh dari Covid-19 yang sempat mereka hadapi.

Tidak hanya itu saja, perkembangan penanganan Covid-19 juga menunjukkan hasil yang positif, di mana pada Sabtu (30/10) kembali Kota Dumai mencatat tidak adanya kasus baru.

- Advertisement -

“Alhamdulillah pada Sabtu  tidak ada penambahan pasien positif hanya ada pasein  sembuh sebanyak dua orang," kata juru bicara Satuan Tugas (Satgas) Covid-19, Kota Dumai, dr Syaiful, Ahad (31/10).

Ia menambahkan, tidak hanya nihil  penambahan pasien positif  Covid-19, pada Sabtu  (30/10) ada dua pasien yang dinyatakan sembuh, sehingga total angka kesembuhan mencapai 10.088 kasus. Syaiful menjelaskan, hingga Sabtu , hanya ada lima orang yang masih dalam perawatan, yang mana lima pasien tersebut seluruhnya menjalani isolasi mandiri. Sedangkan di RS tidak ada pasien Covid-19 dirawat.

- Advertisement -
Baca Juga:  Membonsai Anting Putri, Berdamai dengan Pandemi

"Alhamdulillah RS kita kosong pasien Covid-19, dan di Kota Dumai, hanya menyisakan lima pasien Covid-19 saja, semoga tren ini terus membaik," harapnya.

Diterangkanya,  secara akumlasi, total kasus Covid-19 yang tercatat di Kota Dumai, hingga Sabtu mencapai 10.348 kasus, terdiri dari 5 orang dalam perawatan,  10.088 dinyatakan sembuh dan 255 orang meninggal Dunia.

Ia mengingat bahwa dengan tidak adanya penambahan pada Sabtu, bukan berarti penyebaran Covid-19 di Kota Dumai, terhenti, untuk itu  semua pihak harus tetap  bisa memahami bahwa Dumai, tetap harus waspada terhadap COVID-19.

"Kita berharap Protokol kesehatan tetap di ketatkan, sehingga penyebaran covid-19, bisa segera di hentikan di kota Dumai," jelasnya Diakuinya, bila masyarakat  terinfeksi COVID-19 bukan berarti hidup berakhir. Semua orang  bisa sembuh dari penyakit ini, asal cepat dideteksi dan diberikan terapi.

Baca Juga:  Berakting dengan Kakak Sendiri, Ini yang Dirasakan Vanesha Prescilla

Diakuinya, keberhasilan pemerintah menekan penyebaran Covid-19 dan menghentikan jumlah kematian akibat penyakit Covid-19 ini ada di tangan semua. Semua harus  bergotong royong dan aktif dalam melaksanakan protokol kesehatan.

"Saat ini vaksinasi masih  berlangsung. Kita berharap dengan maksimalnya vaksinasi, maka herd immunity di Kota Dumai," pungkasnya.(mx12/rpg)

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img
spot_img
spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari