Senin, 24 Juni 2024

Sekko Ajak Sukseskan Merdeka Belajar

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun SSTP MAP diwakili Sekretaris Kota (Sekko) Indra Pomi Nasution ST MSi memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Kamis (2/5).

Upacara digelar di lapangan upacara komplek perkantoran terpadu Walikota Pekanbaru di Tenayan Raya dan diikuti Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), para pejabat, tenaga pendidik dan pelajar.

- Advertisement -

Dalam sambutannya, Indra Pomi mengucapkan selamat Hari Pendidikan Nasional kepada seluruh insan pendidikan di Kota Bertuah. Ia juga mengajak semua pihak secara bersama-sama menyukseskan gerakan merdeka belajar.

”Selamat Hari Pendidikan Nasional. Mari terus bergotong royong menyemarakkan dan melanjutkan gerakan merdeka belajar,” ujar Indra Pomi.

Pada kesempatan itu, Sekko juga menyampaikan sambutan tertulis Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbud Ristek) Nadiem Anwar Makarim.(ilo)

Baca Juga:  Cegah Karhutla Meluas, Garam Mulai Disemai di Langit Riau

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun SSTP MAP diwakili Sekretaris Kota (Sekko) Indra Pomi Nasution ST MSi memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Kamis (2/5).

Upacara digelar di lapangan upacara komplek perkantoran terpadu Walikota Pekanbaru di Tenayan Raya dan diikuti Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), para pejabat, tenaga pendidik dan pelajar.

Dalam sambutannya, Indra Pomi mengucapkan selamat Hari Pendidikan Nasional kepada seluruh insan pendidikan di Kota Bertuah. Ia juga mengajak semua pihak secara bersama-sama menyukseskan gerakan merdeka belajar.

”Selamat Hari Pendidikan Nasional. Mari terus bergotong royong menyemarakkan dan melanjutkan gerakan merdeka belajar,” ujar Indra Pomi.

Pada kesempatan itu, Sekko juga menyampaikan sambutan tertulis Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbud Ristek) Nadiem Anwar Makarim.(ilo)

Baca Juga:  Pj Wako Akan Evaluasi Pengelolaan Parkir
Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari