Jumat, 22 November 2024
- Mobile -spot_img

Lapas Kelas IIA Pekanbaru

Rutin Razia untuk Deteksi Dini Gangguan

Sebagai upaya deteksi dini terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban (kamtib), Lapas Kelas IIA Pekanbaru menggelar razia rutin pada Rabu (9/10). Belasan personel terlibat dalam razia barang-barang yang dilarang di dalam lapas ini.

HBP Ke-60, Lapas Cek Kesehatan Menyeluruh

Masuk agenda mewujudkan Pemasyarakatan Sehat, sekaligus memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan (HBP) ke-60, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekanbaru melakukan cek kesehatan menyeluruh. Tidak hanya kepada para napi, tapi juga para pegawai.
- Advertisement -

Pastikan Layanan Kunjungan Keluarga Napi Optimal

Se­luruh Lapas dan Rutan di Riau membuka layanan kunjungan bagi keluarga napi maupun tahanan pada Idulfitri tahun ini. Untuk memastikan layanan optimal, Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Riau Muhammad Ali Syeh Banna turun melakukan pemantauan.

Lapas Berbagi dengan Warga

Sebagai wujud rasa syukur atas kondusifnya lapas selama Ramadan sekaligus semangat berbagi, mulai pekan ini Lapas Kelas IIA Pekanbaru membagikan menu takjil kepada masyarakat sekitar. Sasaran utama adalah pengendara dan mereka yang melintas di depan lapas.
- Advertisement -

Lapas Pekanbaru Tebar Keberkahan

Ramadan merupakan bulan penuh berkah, dan salah satu pintu yang dibuka Allah SWT untuk meraih keberkahan adalah melalui bersedekah, begitulah yang dilakukan oleh petugas Lapas Kelas IIA Pekanbaru yang mengadakan pembagian takjil kepada pengendara yang lalu-lalang di depan Lapas Kelas IIA Pekanbaru, Sabtu (23/3).

Warga Lapas Dapat Tausiah KH Abdurrahman Al Banjari

Warga binaan Lapas Kelas IIA Pekanbaru mendapat tamu spesial pada Selasa (27/2). Mereka menerima kedatangan dai KH Abdurrahman Al Banjari.
- Advertisement -

Berita Terbaru