Manado Tua bukan pulau biasa. Selain pesona alamnya yang luar biasa, segala kisah dan sejarah lama juga terukir di sana.
(RIAUPOS.CO) — Menyusuri Pulau Manado Tua, Sulawesi Utara, tak cukup hanya sehari saja. Senja yang merona di ujung lautan, mengikat hati yang melihatnya untuk kembali ke sana.
Di pulau ini juga tersedia resort tepi laut, di bawah gunung Manado Tua. Debit air laut sepanjang malam, karang-karang yang tetlihat di dasar lautan, sungguh memanjakan pandangan.
Puncak Gunung Manado Tua, lain lagi ceritanya. Gunung dengan ketinggian 800 mdpl ini merupakan gunung tunggal. Satu-satunya gunung di tengah pulau, di tengah lautan yang terlihat dari banyak penjuru. Dari atasnya pula terlihat keseluruhan Kota Manado dan bentang luas laut Bunaken. Belum lagi desanya yang bersih dan penduduknya yang ramah. Penasaran? Indonesia sungguh memesona.(jrr)
Laporan KUNNI MASROHANTI, Manado
Manado Tua bukan pulau biasa. Selain pesona alamnya yang luar biasa, segala kisah dan sejarah lama juga terukir di sana.
(RIAUPOS.CO) — Menyusuri Pulau Manado Tua, Sulawesi Utara, tak cukup hanya sehari saja. Senja yang merona di ujung lautan, mengikat hati yang melihatnya untuk kembali ke sana.
- Advertisement -
Di pulau ini juga tersedia resort tepi laut, di bawah gunung Manado Tua. Debit air laut sepanjang malam, karang-karang yang tetlihat di dasar lautan, sungguh memanjakan pandangan.
- Advertisement -
Puncak Gunung Manado Tua, lain lagi ceritanya. Gunung dengan ketinggian 800 mdpl ini merupakan gunung tunggal. Satu-satunya gunung di tengah pulau, di tengah lautan yang terlihat dari banyak penjuru. Dari atasnya pula terlihat keseluruhan Kota Manado dan bentang luas laut Bunaken. Belum lagi desanya yang bersih dan penduduknya yang ramah. Penasaran? Indonesia sungguh memesona.(jrr)
Laporan KUNNI MASROHANTI, Manado