PEKANBARU (RIAUPOS.CO) — Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau membenarkan adanya kemunculan harimau sumatera di pro yek tol Pekanbaru-Dumai (Permai) di daerah Minas Kabupaten Siak, Ahad (16/2) pagi. Harimau terlihat oleh para pekerja proyek tol Permai. BBKSDA Riau menyebut sejumlah area pengerjaan proyek tol Pekanbaru-Dumai masuk di kawasan hutan dan merupakan perlintasan harimau.
Kepala Bidang Teknis BKSDA Riau Mahfud menjelaskan, karena di area sekitar kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) di Minas memang salah satu kantong harimau sumatera dan gajah.
"Kita tidak bisa spesifik menggambarkan titik perlintasan satwa seperti harimau. Cuma kemarin terlihat harimau itu melintas berjarak sekitar satu kilometer dari jalan dan satu kilometer dari lokasi Taman Hutan Raya," jelas Mahfud.(dof)
PEKANBARU (RIAUPOS.CO) — Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau membenarkan adanya kemunculan harimau sumatera di pro yek tol Pekanbaru-Dumai (Permai) di daerah Minas Kabupaten Siak, Ahad (16/2) pagi. Harimau terlihat oleh para pekerja proyek tol Permai. BBKSDA Riau menyebut sejumlah area pengerjaan proyek tol Pekanbaru-Dumai masuk di kawasan hutan dan merupakan perlintasan harimau.
Kepala Bidang Teknis BKSDA Riau Mahfud menjelaskan, karena di area sekitar kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) di Minas memang salah satu kantong harimau sumatera dan gajah.
- Advertisement -
"Kita tidak bisa spesifik menggambarkan titik perlintasan satwa seperti harimau. Cuma kemarin terlihat harimau itu melintas berjarak sekitar satu kilometer dari jalan dan satu kilometer dari lokasi Taman Hutan Raya," jelas Mahfud.(dof)