Sabtu, 27 Juli 2024
- Mobile -spot_img

umkm

Koperasi Sehat Penopang Ekonomi Rakyat

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rokan Hulu (Rohul) menyatakan komitmennya dalam memperhatikan tumbuh kembangnya koperasi dan UMKM dengan melakukan pembinaan dan pengawasan serta dukungan modal. Dengan harapan 203 koperasi yang dinyatakan aktif dan berkualitas saat ini dapat menopang ketahanan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat Rohul.

Terminal BRPS Dukung Produk UMKM

Terminal Bandar Raya Payung Sekaki (BRPS) Pekanbaru akan berkolaborasi dengan Dinas terkait dan juga pelaku Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang menjual makanan khas Riau maupun kerajinan khas Riau untuk membentuk toko oleh-oleh khas Riau di Terminal Tipe A BRPS Pekanbaru.

Bupati Siak Alfedri: Gunakan Dana Desa untuk Pemberdayaan UMKM

Mewujudkan pemerintahan kampung dan kelurahan yang maju dan berkembang dilakukan inovasi, kebijakan strategis dengan melibatkan partisipasi masyarakat.

Pelita Indonesia Gelar Bazar UMKM

Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia (IBTPI) Pekanbaru menggelar bazar UMKM yang dilaksanakan selama dua hari yakni Sabtu-Ahad (13-14/7) di Kampus IBTPI Jalan Srikandi, Pekanbaru.

Lima Cara ala Pelaku Usaha Lokal Bersama Tokopedia

Pelaku usaha lokal, khususnya UMKM, terus dituntut untuk beradaptasi dengan menerapkan berbagai strategi agar penjualan terus laris manis, mulai dari memanfaatkan platform online untuk berjualan hingga mengikuti kegiatan bazar untuk meningkatkan awareness dan menambah jumlah pelanggan.

Peringati Hardiknas Melalui Ajang Olahraga

Sebanyak 36 tim sepakbola tingkat Sekolah Dasar (SD) sederajat di Kecamatan Rengat Barat, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) berlaga dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2024. Kegiatan rutin setiap tahun ini dipusatkan di lapangan sepakbola Kelurahan Pematang Reba, Kecamatan Rengat.

Pelaku UMKM Ikuti Business Matching

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Riau, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau dan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Provinsi Riau menyelenggarakan kegiatan sosialisasi keuangan dan business matching di Kabupaten Indragiri Hilir. Kegiatan ini selain sebagai bentuk implementasi program TPAKD, juga bertujuan untuk menyukseskan Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia-Bangga Berwisata di Indonesia (Gernas BBI/BBWI) di Provinsi Riau tahun 2024.

Pelaku UMKM Berbasis Sawit Diajak Ciptakan Produk Inovatif

Workshop untuk pelaku Usaha Kecil Mikro Koperasi (UKMK) berbasis kelapa sawit digelar oleh Asosiasi Petani Kelapa Sawit Perkebunan Inti Rakyat (Aspek Pir) Riau. Kegiatan yang menggandeng Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) itu sengaja digelar untuk mendukung kemandirian UMKM berbasis sawit dalam mengembangkan usaha mereka.

Jadikan Al-Qur’an sebagai Pegangan Hidup

PJ Bupati Indragiri Hilir (Inhil) H Herman didampingi Pj Ketua PKK Inhil Hj Katerina Susanti menghadiri pembukaan MTQ ke-42 Provinsi Riau di Kota Dumai, Ahad (21/4) malam.

BNI Bantu UMKM Specialty Coffee Binaan Xpora Tembus Pasar Amerika

Dukung Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menembus pasar global, BNI Kantor Luar Negeri New York bersama BNI Xpora berpartisipasi dalam pameran kopi Specialty Coffee Expo 2024 yang berlangsung, di Chicago, Amerika Serikat, Jumat-Ahad (12-14/4) lalu.

Berita Terbaru