Ramadan sudah semakin dekat, menjaga kesehatan tubuh dengan mengonsumsi makanan gizi yang seimbang ketika sahur dan berbuka puasa merupakan hal yang wajib dilakukan selama menjalankan ibadah puasa.
Untuk peningkatan literasi keuangan secara digitalisasi serta meningkatkan perekonomian masyarakat, BRK Syariah bersama Pemerintah Kota Tanjungpinang melakukan penyerahan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) untuk pembayaran secara non tunai kepada 219 pedagang kaki lima tepi laut Tanjungpinang
Bank Indonesia terus mengimbau masyarakat untuk melakukan transkasi dengan menggunakan rupiah. Hal ini sejalan dengan program Bank Indonesia, yakni Cinta Bangga dan Paham (CBP) Rupiah.