Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggelar upacara peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-116 tahun 2024 di depan kantor BPKAD, Jalan Merdeka, Bagansiapiapi, Senin (20/5).
Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) diminta dapat memaksimalkan pelayanan publik bagi masyarakat, kendati pada saat ini tengah berlangsung ibadah puasa.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rokan Hilir (Rohil) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) berhasil meraih juara pertama pada lomba Inovasi Teknologi Tepat Guna (TTG) tingkat Provinsi Riau tahun 2024.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rokan Hilir (Rohil) mengharapkan pemerintah daerah dapat mewujudkan berbagai usulan terkait dengan pembangunan dalam bentuk realisasi program di satuan kerja atau Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang ada di lingkungan Pemkab Rohil.
Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong MSi kembali melantik kepenghuluan terpilih dan penjabat Penghulu untuk sejumlah kepenghuluan di Kecamatan Bagan Sinembah, Bagan Sinembah Raya, Balai Jaya dan Kecamatan Tanjung Medan.
Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong MSi melantik 21 penjabat penghulu, lima orang pejabat administrator dan dua kepala sekolah di lingkungan Pemerintah kabupaten (pemkab) Rohil.
Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong diwakili Asisten III Ali Asfar menghadiri malam puncak anugerah Keterbukaan Informasi Publik KI Riau Award 2023 di Pekanbaru, pekan lalu.