Rabu, 5 November 2025

- Advertisement -spot_img

Karhutla

Hati-Hati Buang Puntung Rokok! Satu Hektare Lahan di Kuansing Hangus Dilalap Api

Lahan satu hektare di Kuansing terbakar akibat puntung rokok dibuang sembarangan. BPBD sigap padamkan api sebelum meluas.

Dua Heli Water Bombing Diterjunkan Padamkan Karhutla di Bukit Melintang Kuok

Dua helikopter BNPB dikerahkan padamkan karhutla di Bukit Melintang, Kuok. Medan sulit buat tim darat, pemadaman udara jadi solusi utama.
- Advertisement -

PTPN IV PalmCo Serahkan 15 Mesin Damkar untuk BPBD Riau, Perkuat Satgas Karhutla

PTPN IV PalmCo serahkan 15 mesin damkar ke BPBD Riau, perkuat sinergi multipihak dalam pencegahan dan penanggulangan Karhutla.

Meningkat, Tiga Daerah di Riau Sumbang 9 Titik Panas

Setelah hampir sepekan hanya dua daerah Riau yang terdeteksi sebaran titik panas, jelang akhir pekan ini, Jumat (15/8) sebaran titik panas di Riau kembali meningkat.
- Advertisement -

Demo Mahasiswa di Pekanbaru Ricuh, Pagar Kantor Gubernur Riau Roboh

Demo mahasiswa di Pekanbaru ricuh, pagar kantor gubernur roboh. Mereka tuntut beasiswa, tolak pengadilan militer, dan desak atasi Karhutla.

Riau Akhirnya Nihil Titik Panas, Tapi Karhutla Masih Mengintai

Riau bebas titik panas, tapi karhutla masih terjadi di sejumlah wilayah seperti Rohil, Inhil, dan Meranti. Waspada cuaca ekstrem dan kebakaran lahan.
- Advertisement -

Diskes Imbau Warga Kurangi Aktivitas di Luar Rumah

DALAM upaya mengantisipasi dampak buruk kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terhadap kesehatan, Dinas Kesehatan (Diskes) Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) mulai mendistribusikan masker di sejumlah puskesmas yang wilayahnya terdampak karhutla dan mengimbau masyarakat untuk mengurangi aktivitas di luar rumah.

Bupati Imbau 16 Kecamatan Gelar Salat Istisqa

PEMERINTAH Kabupaten Rokan Hulu (Pemkab Rohul) mengimbau seluruh kecamatan untuk melaksanakan salat istisqa dan doa bersama, sebagai bentuk ikhtiar memohon turunnya hujan di tengah kondisi kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang masih terjadi di sejumlah kecamatan.
- Advertisement -

Tanggap Darurat Karhutla, Camat Dilarang Dinas Luar

PEMKAB Rokan Hulu secara resmi mengumumkab telah menetapkan status tanggap darurat bencana kebakaran hutan dan lahan yang berlangsung selama 14 hari terhitung sejak 21 Juli hingga 3 Agustus mendatang.

RAPP Perkuat Kesiapsiagaan Penanggulangan Karhutla di Riau

PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) kembali memperkuat dukungannya terhadap penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) lewat partisipasi aktif dalam apel siaga penanganan karhutla yang digelar Polres Kuantan Singingi (Kuansing), Selasa (22/7). 
- Advertisement -
- Advertisement -spot_img

Berita Terbaru