Sabtu, 23 November 2024
spot_img

Paulo Dybala Sudah Beli Rumah di Kota Milan, Dekat Markas Inter

MILAN (RIAUPOS.CO) – Striker Juventus, Paulo Dybala dilaporkan telah membeli rumah baru di Kota Milan, dekat dengan markas Inter Milan.

Kabar ini semakin menguatkan spekulasi bahwa penyerang berkebangsaan Argentina itu akan menandatangani kontrak dengan Nerazzurri di musim panas.

Dybala akan meninggalkan Allianz Stadium pada akhir kontraknya pada Juni dan juara bertahan Serie A tampaknya berada di posisi terdepan untuk mengamankan servisnya.

Nerazzurri belum membuat tawaran resmi untuk mengontrak La Joya, tetapi Dybala tidak mengesampingkan kemungkinan bergabung dengan rival terbesar Juventus pada musim panas mendatang.

Menurut Calciomercato.com, Dybala telah membeli rumah baru di Milan, dekat dengan markas Inter. Dybala bisa pindah secara permanen ke apartemen barunya dalam beberapa minggu ke depan jika dia menandatangani kontrak dengan Nerazzurri.

Ini tidak berarti Dybala pasti akan bergabung dengan raksasa Serie A tetapi menegaskan striker Argentina menyukai kota itu dan tidak keberatan tinggal di sana.

Baca Juga:  Singkirkan Pantai Gading Secara Dramatis, Spanyol ke Semifinal

Direktur Inter Beppe Marotta telah melakukan pembicaraan dengan perwakilan striker 28 tahun itu selama beberapa bulan dan akan mengajukan tawarannya dalam beberapa hari ke depan.

Sumber: Pojoksatu.id

Editor: Edwar Yaman

 

 

 

MILAN (RIAUPOS.CO) – Striker Juventus, Paulo Dybala dilaporkan telah membeli rumah baru di Kota Milan, dekat dengan markas Inter Milan.

Kabar ini semakin menguatkan spekulasi bahwa penyerang berkebangsaan Argentina itu akan menandatangani kontrak dengan Nerazzurri di musim panas.

- Advertisement -

Dybala akan meninggalkan Allianz Stadium pada akhir kontraknya pada Juni dan juara bertahan Serie A tampaknya berada di posisi terdepan untuk mengamankan servisnya.

Nerazzurri belum membuat tawaran resmi untuk mengontrak La Joya, tetapi Dybala tidak mengesampingkan kemungkinan bergabung dengan rival terbesar Juventus pada musim panas mendatang.

- Advertisement -

Menurut Calciomercato.com, Dybala telah membeli rumah baru di Milan, dekat dengan markas Inter. Dybala bisa pindah secara permanen ke apartemen barunya dalam beberapa minggu ke depan jika dia menandatangani kontrak dengan Nerazzurri.

Ini tidak berarti Dybala pasti akan bergabung dengan raksasa Serie A tetapi menegaskan striker Argentina menyukai kota itu dan tidak keberatan tinggal di sana.

Baca Juga:  Smalling Mkhitaryan Masuk dalam Rencana Roma

Direktur Inter Beppe Marotta telah melakukan pembicaraan dengan perwakilan striker 28 tahun itu selama beberapa bulan dan akan mengajukan tawarannya dalam beberapa hari ke depan.

Sumber: Pojoksatu.id

Editor: Edwar Yaman

 

 

 

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img
spot_img
spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari