Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Riau tampil bagus di Turnamen Futsal antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau yang digelar di Fajar Futsal Jalan Paus, Pekanbaru, 29-31 Juli 2024. Di turnamen sempena HUT ke-67 Riau ini, Dispora Riau berhasil melaju ke babak 16 besar.
Tim PWI Riau memastikan tuket babak 8 besar turnamen Sepakbola U-40 HUT Riau ke 67. Setelah pada laga pamungkas pool B menang telak atas tim Pemkab Pelalawan A dengan skor 3-0.
Pelaksanaan Festival Sepakbola RJL U-12, Piala Pj Gubernur Riau SF Hariyanto sukses dilaksanakan. Pelaksanaan Festival Sepakbola U-12 Piala Pj Gubri diikuti 16 SSB se-Provinsi Riau.
Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-67 Provinsi Riau, Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Riau menggelar turnamen sepakbola antarpemerintahan provinsi, pemerintahan kabupaten/kota, instansi vertikal, BUMN dan BUMD di Riau.
Narkoba sudah menyasar pemuda di Siak, dan empat penyalahguna narkoba itu melakukan aksinya di salah satu hotel. Artinya, keempatnya menjadikan hotel sebagai tempat menikmati barang haram itu.
Sebanyak 36 tim sepakbola tingkat Sekolah Dasar (SD) sederajat di Kecamatan Rengat Barat, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) berlaga dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2024. Kegiatan rutin setiap tahun ini dipusatkan di lapangan sepakbola Kelurahan Pematang Reba, Kecamatan Rengat.
Tornado FC melaju ke Babak 32 besar putaran nasional Liga 3 2023/2024. Kepastian ini diraih berkat kemenangan atas PBC Persipasi dalam pertandingan penyisihan Grup B babak 80 besar putaran Nasional Liga 3, Selasa (7/5).
Pj Bupati Indragiri Hilir (Inhil) H Herman membuka turnamen sepakbola U-17 Indragiri Hilir cup 2024 di Stadion Sungai Beringin Tembilahan, Senin (6/5) petang.