- Mobile -

Persero

Pemerintah Dukung PTPN IV Akselerasi PSR di Jambi dan Sumbar

SEBANYAK 235 petani sawit yang berasal dari Provinsi Jambi dan Sumatera Barat antusias mengikuti program pelatihan dan bimbingan teknis pola kemitraan yang diselenggarakan Sub Holding Perkebunan PTPN III (Persero), PTPN IV PalmCo yang berkolaborasi dengan Asosiasi Petani Kelapa Sawit Inti Rakyat (Aspekpir).

Biaya Operasional Petani di Pekalongan Jateng Hemat 80 Persen

Pekalongan, 28 Februari 2024* - PT PLN (Persero) kembali menghadirkan program Electrifying Agriculture (EA) untuk para petani di Desa Klunjukan, Kecamatan Sragi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah. Sekitar 900 petani kini mendapatkan listrik yang terjangkau guna dimanfaatkan bagi kebutuhan pertanian hingga peternakan. Sebelumnya para petani ini menggunakan genset dengan Bahan Bakar Minyak (BBM).
- Advertisement -

BTN Proyeksikan KPR Tumbuh 28 Persen

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) memasang target tinggi penyaluran kredit pemilikan rumah (KPR) baru pada 2024. Itu sejalan dengan prospek sektor properti yang cerah meski tantangan persaingan dana murah perbankan masih ketat.

Dirut PLN Pimpin Pengamanan Pasokan Listrik dari Posko Nasional Siaga Pemilu

Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo memimpin langsung apel siaga kelistrikan Pemilu 2024 untuk memastikan sistem kelistrikan nasional dalam kondisi prima. PLN juga telah menetapkan masa siaga, Ahad-Selasa (11-20/2) mendatang dengan membentuk 1.853 posko siaga dan mengerahkan 81.591 personel siaga di seluruh daerah di tanah air.
- Advertisement -

PLN Pastikan Tidak Melakukan Pemadaman Listrik

PT PLN (Persero) memastikan sistem kelistrikan nasional dalam kondisi aman. PLN juga menetapkan masa siaga Pemilu dari tanggal 11-18 Februari 2024.

Dilarang Main Layang-Layang Dekat Jaringan Listrik

PT PLN (Persero) Unit Layanan Pelanggan Pangkalankerinci mengimbau masyarakat untuk tidak bermain layang-layang di sekitar jaringan listrik. Selain dapat membahayakan keselamatan, juga mengakibatkan padamnya aliran listrik.
- Advertisement -

Mitra Dukung dan Perkuat Transformasi PTPN IV PalmCo 3

Para vendor yang bermitra dengan PTPN IV PalmCo Regional 3 berkomitmen untuk terus memperkuat transformasi yang dilangsungkan perusahaan yang bernaung di bawah Holding Perkebunan Nusantara III (Persero) tersebut.

Srikandi PLN Dukung Pemberdayaan Melalui Volunteering Program

PT PLN (Persero) melalui Srikandi Movement mendukung pemberdayaan kaum rentan sebagai upaya untuk mendorong kemandirian ekonomi. Kegiatan bakti untuk Indonesia program Srikandi Movement ini diwujudkan bentuk pelatihan pada kelompok perempuan, disabilitas dan lansia yang tersebar di beberapa Provinsi di seluruh Indonesia pada akhir 2023. Program ini telah memberikan manfaat kepada sedikitnya 610 penerima manfaat melalui 35 jenis pelatihan yang berbeda-beda.
- Advertisement -

15 Nasabah Dapat Mobil Listrik dari Undian BRImo

Program Apresiasi persembahan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI untuk seluruh nasabah setia pengguna super apps BRImo telah hadir sejak periode 1 Agustus hingga 31 Desember 2023.

Program Electrifying Agriculture PLN Wakili Indonesia di Tingkat Global

Komitmen PT PLN (Persero) mendorong ekonomi berkelanjutan pelaku usaha di sektor agrikultur melalui program Electrifying Agriculture (EA) diganjar penghargaan pada ajang Energy Globe Award. Di tahun 2023, PLN menjadi satu-satunya peraih penghargaan tersebut dari tanah air dan akan mewakili Indonesia di tingkat internasional.
- Advertisement -