Puncak arus balik Idulfitri 1445 Hijriah/2024 Masehi di beberapa pintu masuk ke Riau melalui jalur darat berjalan lancar dan terkendali, Senin (15/4). Meski terjadi peningkatan kepadatan, tak ditemukan kemacetan total.
Arus balik pasca Idulfitri 1445 Hijriah di Pelabuhan Domestik Tanjung Harapan, Selatpanjang Kabupaten Kepulauan Meranti, masih terpantau aman. Walaupun demikian pelayanan dan penjagaan tampak lengkap oleh petugas gabungan operator pelabuhan, KSOP, kepolisian, TNI, KKP, Satpol PP, dan Petugas Dinas Perhubungan, pada Jumat (12/4/2024).
Pascagagal lelang pada akhir 2023 lalu, kini tahapan pembangunan Dermaga Internasional Pelabuhan Tanjung Harapan, Selatpanjang, Kepulauan Meranti sudah berkontrak pelaksanaan usai lelang kegiatan rampung pada awal 2024 ini.
Meningkatnya kunjungan penumpang di pintu keluar dan masuk jalur internasional Pelabuhan Tanjung Harapan tidak didorong oleh fasilitas yang memadai. Bahkan di klaim jauh dari standar.Â
Aktivitas penumpang domestik hingga internasional Pelabuhan Tanjung Harapan, Selatpanjang menjelang dan puncak perayaan Imlek di Kepulauan 2024 menurun jika dibandingkan dengan tahun lalu. Walaupun demikian, jumlah penurunan yang terjadi tidak begitu signifikan karena hanya menyentuh 1.227 orang.
Jumlah penumpang kapal yang naik maupun turun melalui pintu Pelabuhan Domestik Tanjung Harapan Kepulauan Meranti menuju libur Nataru 2024 ini menurun jika dibanding dengan tahun lalu.
Sejumlah daerah di Indonesia mewaspadai terhadap kemungkinan masuknya mutasi subvarian Covid-19 dari negara tetangga. Termasuk Kepulauan Meranti yang menjadi salah satu gerbang jalur internasional Indonesia dan Malaysia.Â