Enam kabupaten/kota di Riau yakni Indragiri Hulu, Kampar, Pelalawan, Siak, Rokan Hulu, dan Kota Pekanbaru masih dilanda banjir. Warga yang terdampak mulai ‘’berteriak’’ minta bantuan makanan untuk sahur dan berbuka puasa, selain bantuan pakaian.