Senin, 17 Maret 2025
- Mobile -spot_img

Irjen Pol Herry Heryawan

Hari Ini Pisah Sambut Kapolda Riau

Jabatan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Riau bakal diserahterimakan di Mapolda Riau, Senin (17/3) hari ini. Pejabat yang baru, Irjen Pol Herry Heryawan sudah tiba di Bumi Lancang Kuning, Ahad (16/3) petang.

Irjen Pol Herry Heryawan Resmi Jabat Kapolda Riau

Irjen Herry menyatakan siap mengemban tugasnya dan meminta dukungan masyarakat untuk meningkatkan keamanan di Riau. "Kami akan meneruskan capaian positif dan memperbaiki yang perlu ditingkatkan," ujarnya.
- Advertisement -

Berita Terbaru