Dalam peningkatan pembinaan pendidikan agama di SDN 144 Pekanbaru, didirikan Madrasah Diniyah Awaliyah (MDA) di sekolah yang beralamat di Jalan Giam, Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan Senapelan tersebut sebagai sarana untuk belajar Al-Quran dan meningkatkan iman dan takwa murid.
Kodim 0313/KPR menggelar buka puasa bersama keluarga besar dan juga forkopimda yang berada di wilayah teritorial Kodim 0313/KPR di Makodim 0313/KPR Jalan Jendral Sudirman, Bangkinang Kota, Senin (1/4).
Gubernur Riau (Gubri) Edy Natar Nasution bersama dengan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Riau meninjau beberapa Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang ada di Kota Pekanbaru dan Kabupaten Kampar, Rabu (14/2). Peninjauan ini dilakukan untuk memastikan pelaksanaan pemilu berjalan dengan aman dan lancar.Gubri Edy Natar Nasution didampingi Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal, Danrem 031/WB Brigjen TNI Dany Rakca Andalasawan, Danlanud Roesmin Nurjadin Marsma TNI Feri Yunaldi, Ketua KPU Riau Ilham M Yasir, dan Ketua Bawaslu Riau Alnofrizal.
Bersama unsur forkopimda, Pemerintah Kota Dumai mengikuti rapat virtual bersama seluruh kepala daerah lainnya se-Provinsi Riau, yang dipimpin Gubernur Riau H Edy Natar Nasution.
Pemkab Siak bersama forkopimda bergerak cepat turun ke Kampung Muara Bungkal dan Muara Kelantan, Kecamatan Sungai Mandau yang terdampak banjir karena tingginya intensitas hujan.