28.2 C
Pekanbaru
Rabu, 2 April 2025
spot_img

Sekda Luncurkan Program Camp Alquran

(RIAUPOS.CO) — Dalam rangka meningkatkan kualiatas dan kemampuan masyarakat Kuansing dalam membaca dan menghayati dan mencetak hafidz Alquran, Sekretaris Daerah (Sekda) Kuantan Singingi Dr H Dianto Mampanini SE MT meluncurkan (iftitah) program camp Alquran MTsN 1 Kuantan Singingi, Selasa (17/9).

 Dengan adanya program tersebut, diharapkan mampu mencetak hafidz Alquran di Kabupaten Kuantan Singingi. MTsN 1 Kuantan Singingi juga bekerja sama dengan Ba’had Taffaqquh Riau sebuah lembaga yang mampu mencetak tahfidz Alquran.

Kerja sama tersebut dituangkan kedalam bentuk kesepakatan bersama atau memorandum of under standding (MoU). Selain mengadakan kerjas ama dengan Ba’had Taffaqquh Riau, MTsN 1 Kuantan Singingi juga bekerja sama dengan Fakultas Tarbiyah UIN Suska Riau dalam hal peningkatan kualitas tenaga pendidik dan peningkatan kualitas anak didik di sekolah itu.

Baca Juga:  KAMI Riau Resmi Dideklarasikan

Penandatanganan MoU ini disaksikan langsung Sekda Kuansing, tokoh masyarakat yang juga Wakil Rektor UMRI Dr Taswin Yaqub, Asisten II Wariman DW, Kepala Bappedalitbang Maisir, Kakanmenag Kuansing Jisman dan Camat Pangean Noferion Trikon Putra.

Sekda menyampaikan, Pemkab Kuansing menyambut baik program yang diadakan MTsN 1 Kuantan Singingi yang berada di Kecamatan Pangean tersebut. “Dukungan nyata dari Pemkab Kuansing adalah pada tahun ini memberi bantuan laboraturium IPA dan IPS senilai Rp84 juta. Saya juga siap menjadi donatur tetap,” ungkap Dianto.

 Dianto menambahkan, program tersebut adalah satu-satunya yang dimiliki MTsN di Kuantan Singingi. Dengan harapan, program ini dapat ditiru oleh MTsN lainnya, sehingga generasi penghafal Alquran di Kuansing semakin banyak.

Baca Juga:  Kasus Baru dan Meninggal Mengkhawatirkan

“Jika dikait dengan misi Kabupaten Kuantan Singingi maka akan sesuai dengan misi ke 6 yaitu meningkatkan suasana kehidupan yang agamis dan melestarikan nilai-nilai budaya,” kata Dianto.

Ke depan lanjut Dianto, program tersebut bisa menjadi embrio guna mewujutkan masyarakat yang madani yang mempuyai nilai-nilai keislaman. Sehingga memberikan manfaat bagi kesiapan daerah dalam mendapatkan bibit-bibit qari dan qariah terbaik yang siap bersaing dengan daerah lain baik pada tingkat provinsi maupun nasional.

- Advertisement -

Menurut Dekan Fakul Tarbiyah UIN Suska Riau Dr H Syaifuddin MAg mengatakan, siap membantu MTsN 1 Kuantan Singingi dalam meningkat kualitas pendidikan. Baik peningkatan kualitas tenaga pendidik maupun peserta 

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

BERITA LAINNYA

Genangan Tak Surut, Warga Keluhkan Kerusakan Jalan Lintas Siak-Tanjung Buton

Selama dua bulan terakhir, Jalan Lintas Siak-Tanjung Buton di perbatasan Kampung Dosan, Kecamatan Pusako, dengan Mengkapan, Kecamatan Sungai Apit, Kabupaten Siak, masih tergenang air.

Hujan Ringan hingga Sedang Diprediksi Guyur Riau Saat Malam Takbiran

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru memprediksi hujan ringan hingga sedang akan mengguyur sejumlah wilayah di Riau pada malam Takbiran Idulfitri 1446 H, yang jatuh pada Ahad (30/3/2025).

Bandara SSK II Pekanbaru Buka Rute Baru ke Padang dan Rengat, Mudahkan Akses Mudik

Penerbangan perdana rute Pekanbaru-Padang dilaksanakan pada Rabu, 26 Maret 2025, pukul 07:00 WIB dan dihadiri oleh sejumlah pejabat, termasuk Radityo Ari Purwoko, General Manager Bandara SSK II, Roni Rakhmat SSTP MSi

Gubernur Riau Abdul Wahid Gelar Open House Idulfitri, Ajak Masyarakat Jalin Silaturahmi

Gubernur Riau, Abdul Wahid, menjelaskan bahwa open house ini terbuka bagi semua kalangan tanpa ada pembatasan. Masyarakat umum dipersilakan untuk hadir dan berinteraksi langsung dengan dirinya, Wakil Gubernur, kepala OPD, serta warga lainnya.