Senin, 8 Juli 2024

Mobil Terbalik, Korban Selamat

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Satu unit mobil jenis hatchback bernomor polisi BM 1071 OI terbalik di Jalan Tuanku Tambusai Ujung, Selasa (5/4). Mobil yang datang dari arah pusat kota menuju Jalan Air Hitam itu terbalik tepat di jalan amblas yang berada di Simpang Tugu Selamat Datang, Kecamatan Binawidya.

Informasi dari Satlantas Polresta Pekanbaru, pengendara mobil tersebut Devie Wulan, warga Jalan Sukajaya, Kelurahan Labuh Baru Barat. Ibu rumah tangga ini mengendarai mobil tersebut bersama anaknya, Zagya yang masih berusia lima belas tahun. Keduanya dalam kondisi selamat. Kasat Lantas Polresta Pekanbaru Kompol Angga Wahyu Prihantoro membenarkan kecelakaan lalu lintas tersebut.

- Advertisement -

"Negatif korban jiwa, korban dalam kondisi selamat. Pengendara terlalu ke pinggir membawa mobil menyebabkan ban masuk parit dan mobil terbalik," sebut Kasat Lantas. Mobil tersebut langsung dievakuasi ke bengkel terdekat.

Baca Juga:  Jalan Rusak Ancam Keselamatan Pengendara

Namun seorang warga, Bugimin yang sempat melihat kejadian, menduga titik kerusakan menjadi penyebab kecelakaan. Ia katakan, bahu jalan yang amblas kerap luput dari pandangan pengendara.

"Memang harusnya ada rambu-rambu di situ," kata Bugimi.(end)
 

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Satu unit mobil jenis hatchback bernomor polisi BM 1071 OI terbalik di Jalan Tuanku Tambusai Ujung, Selasa (5/4). Mobil yang datang dari arah pusat kota menuju Jalan Air Hitam itu terbalik tepat di jalan amblas yang berada di Simpang Tugu Selamat Datang, Kecamatan Binawidya.

Informasi dari Satlantas Polresta Pekanbaru, pengendara mobil tersebut Devie Wulan, warga Jalan Sukajaya, Kelurahan Labuh Baru Barat. Ibu rumah tangga ini mengendarai mobil tersebut bersama anaknya, Zagya yang masih berusia lima belas tahun. Keduanya dalam kondisi selamat. Kasat Lantas Polresta Pekanbaru Kompol Angga Wahyu Prihantoro membenarkan kecelakaan lalu lintas tersebut.

"Negatif korban jiwa, korban dalam kondisi selamat. Pengendara terlalu ke pinggir membawa mobil menyebabkan ban masuk parit dan mobil terbalik," sebut Kasat Lantas. Mobil tersebut langsung dievakuasi ke bengkel terdekat.

Baca Juga:  Pekerja Tewas Terjatuh saat Perbaiki Kabel Gapura 

Namun seorang warga, Bugimin yang sempat melihat kejadian, menduga titik kerusakan menjadi penyebab kecelakaan. Ia katakan, bahu jalan yang amblas kerap luput dari pandangan pengendara.

"Memang harusnya ada rambu-rambu di situ," kata Bugimi.(end)
 

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari