Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau membuka seleksi Pejabat Tinggi Pratama (PTP) atau pejabat eselon II. Pada seleksi ini, terdapat empat jabatan pejabat eselon II yang dibuka, yakni dua biro, satu badan dan satu posisi direktur rumah sakit.
Teka-teki siapa penjabat (Pj) Gubernur Riau (Gubri) belum terjawab. Beberapa nama sempat mencuat dan menjadi perbincangan hangat di dunia maya. Namun, sampai malam tadi surat keputusan SK penunjukan Penjabat (Pj) Gubernur Riau belum turun dari Pemerintah Pusat.
Pemerintah Pusat melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menunjuk Sekretaris Daerah Riau (Sekdaprov) Riau SF Hariyanto sebagai Pelaksana harian (Plh) Gubernur Riau (Gubri). Penunjukan tersebut untuk mengisi kekosongan posisi kepala daerah di Riau.
SejumÂlah ruas jalan di KoÂta Pekanbaru banyak mengalami kerusakan akibat galian proyek seperti IPAL, PDAM maupun kabel telekomunikasi. Kondisi ini sangat membahayakan para pengguna jalan karena sisa galian masih banyak yang belum ditutup dengan sempurna.