Masa kampanye yang rawan terjadinya pergesekan membuat Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito SIK MH harus terus berkoordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kuansing. Salah satu indikasi rawannya adalah tidak terjadinya penandatanganan deklarasi damai yang ditaja Bawaslu Kuansing akhir pekan lalu. Pada Senin (7/10) Polres kembali melakukan rapat koordinasi (rakor) bersama KPU. Rakor itu dihadiri LO ketiga paslon di aula Kantor KPU Kuansing. Selain membicarakan soal kerawanan kampanye, juga masalah teknis lainnya.
Dinas Komunikasi Informatika, Statistik dan Persandian (Kominfotiksan) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Penyelenggaraan Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) 2024 di Selatpanjang, Senin (29/7).Â
Pj Gubernur Riau (Gubri) SF Hariyanto, secara langsung membuka rapat koordinasi (Rakor) pencegahan korupsi secara terintegrasi di wilayah Riau. Pada rapat tersebut, diprioritaskan tema yang bertujuan untuk memperkuat upaya sinergi antarlembaga dalam pencegahan korupsi terintegrasi.
Pj Bupati Kampar Hambali SE MBA MH didampingi Pj Sekda Kampar Drs Yusri MSi, Forkopimda Kampar serta dinas terkait mengikuti rapat koordinasi (rakor) dan pembahasan langkah kongkret pengendalian inflasi daerah 2024 dan percepatan pembentukan peraturan daerah tentang penyandang disabilitas secara virtual lantai II Kantor Bupati Kampar, Bangkinang, Senin (5/2).