Jumat, 20 September 2024
- Mobile -spot_img

Rajawali Cup II

SMA Ragunan (PPOP) DKI Jakarta Juara Rajawali Cup II

Tim basket SMA Ragunan (PPOP) DKI Jakarta berhasil menjadi juara mengalahkan SMA Kharisma Bangsa Tangerang Selatan dengan skor 87-54 pada final Rajawali Cup II di GOR Tribuana Pekanbaru, Ahad (4/2).

SMA PPOP DKI Amankan Tiket Semifinal Rajawali Cup

SMA Ragunan (PPOP) DKI Jakarta mengamankan tiket semifinal usai menundukkan SMAN 1 Pekanbaru dengan skor telak 120-28 pada laga basket Rajawali Cup di GOR Tribuana, Pekanbaru, Jumat (2/2).
- Advertisement -

SMAN 1 Pekanbaru Gilas SMA Kalam Kudus

SMAN 1 Pekanbaru menang tipis atas SMA Kalam Kudus Meranti dengan skor 59-56 dalam lanjutan Rajawali Cup II di GOR Tribuana, Pekanbaru, Rabu (31/1). Sementara itu, SMAN 2 Bandung menundukkan SMAN 8 Pekanbaru dengan skor 89-43. Di laga lainnya, SMA Darma Yudha Pekanbaru menaklukkan SMA Witama Pekanbaru dengan skor 64-56 dan PPOP DKI Jakarta melumat SMA 2 Mataram dengan skor 85-35.

Tim Luar Riau Mendominasi

SMAN Ragunan Jakarta berhasil menang atas SMA Kalam Kudus Kepulauan Meranti dengan skor telak 133-36 pada ajang Rajawali Cup II di GOR Tribuana, Pekanbaru, Selasa (30/1). Di pertandingan kedua, SMA Kharisma Bangsa Tangerang Selatan mengalahkan SMA Darma Yudha dengan skor 80-47. Sementara SMA Witama Pekanbaru mengandaskan SMAN 8 Pekanbaru dengan skor 65-40.
- Advertisement -

Rajawali Cup II Diikuti 10 Tim

Rajawali Basketball Club Pekanbaru kembali menggelar Kejuaraan Invitasi Nasional Basket antar SMA 2024 dengan tajuk Rajawali Cup II di GOR Tri Buana Pekanbaru, Senin (29/1).

Berita Terbaru