Selangkah lagi tim Indonesia U-23 bakal ambil bagian di Olimpiade Paris 2024. Garuda Muda akan mengamankan tiket lolos jika mampu mengalahkan Uzbekistan U-23 dalam laga semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, nanti malam (siaran langsung RCTI pukul 21.00 WIB).
Piala Asia U-23 2024 Qatar menjadi Piala Asia U-23 terakhir bagi Rizky Ridho. Dia tidak bisa lagi tampil dalam Piala Asia U-23 edisi berikutnya karena usianya sudah genap 23 tahun pada 21 November mendatang.
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong bakal fokus meningkatkan fisik dan kekompakan tim untuk laga perdana Piala Asia U-23. Dua hal tersebut akan dilakukannya saat Garuda Muda menjalani uji coba selama pemusatan latihan.
Kiper Timnas Indonesia U-23, Ernando Ari, buka suara soal kondisinya jelang Timnas Indonesia U-23 mentas di Piala Asia U-23. Dia menyebut kondisinya belum pulih 100 persen.