Kamis, 12 September 2024
- Mobile -spot_img

pemadaman

Lokasi Karhutla Luput dari Guyuran Hujan

Belakangan ini, hujan mulai kerap mengguyur di beberapa daerah di wilayah Kota Dumai dalam intensitas sedang maupun lebat. Hanya saja, beberapa lokasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Dumai luput dari guyuran hujan. Giliran pemadaman dan pendinginan secara manual terus diintensifkan.

Satgas Karhutla Berkonsentrasi di Tanjung Palas

Satuan Tugas (Satgas) Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) Dumai hingga kemarin masih berkonsentrasi di Jalan Batu Bintang, RT 04, Gang Istiqomah, Kelurahan Tanjung Palas, Kecamatan Dumai Timur. Hal ini dilakukan karena lahan daerah di Kota Dumai yang masih terbakar cuma berada di Kelurahan Tanjung Palas.
- Advertisement -

Berita Terbaru