Senin, 12 Januari 2026
- Advertisement -

Jembatan Panglima Sampul

Jembatan Panglima Sampul Ambruk Total, Transportasi Terhenti dan Jaringan Telekomunikasi Lumpuh

Ambruknya Jembatan Panglima Sampul menutup Sungai Perumbi, menghentikan transportasi dan melumpuhkan jaringan telekomunikasi di Kepulauan Meranti.

Pemprov Siapkan Anggaran Rp94 Miliar Bangun Jembatan di Meranti yang Roboh

pembangunan jembatan sudah menjadi atensi Pj Gubernur Riau. Di mana saat kunjungan kerja ke Kepulauan Meranti, Pj Gubernur Riau sudah berjanji untuk pembangunan jembatan Panglima Sampul dimasukan di APBD 2025
- Advertisement -

Terpaksa Pakai Kempang walaupun Mahal

PERSOALAN putusnya Jembatan Panglima Sampul cukup berdampak pada perekonomian masyarakat. Terutama bagi para pedagang dan petani yang bergantung pada akses cepat menuju Selatpanjang sebagai pusat kabupaten.

Berita Terbaru