Jelang pesta demokrasi Pilkada serentak tahun 2024, masih ada ribuan pemilih pemula di Kota Pekanbaru yang belum melakukan perekaman data kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el). Kondisi ini berpotensi ribuan suara tidak bisa memilih saat pilkada nanti.
layanan kita di Disdukcapil itu agak ramai. Banyak warga yang datang melakukan kepengurusan dokumen kependudukan yang akan digunakan untuk penerimaan siswa didik baru di tahun ini,
Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Pekanbaru Irma Novrita menyebutkan tetap membuka layanan saat hari libur untuk meningkatkan partisipasi masyarakat Pekanbaru dalam pemilu 2024.
Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru Muflihun SSTP MAP mulai ngantor di lantai 2 gedung Mal Pelayanan Publik (MPP) Pekanbaru, Jalan Jenderal Sudirman. Uun, panggilan akrab Muflihun berkantor di ruangan tersebut sejak Senin (22/1) lalu.
Meskipun sudah diserahkan oleh Pemerintah Provinsi Riau beberapa waktu lalu, namun hingga awal tahun ini, Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru belum mengoperasikan mobil administrasi kependudukan (adminduk) keliling ke permukiman warga.
Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Pekanbaru mempermudah pemberian layanan kepada kaum muda yang ingin memiliki kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el). Salah satunya dengan tetap membuka layanan di akhir pekan.