Kamis, 5 Desember 2024
- Mobile -spot_img

bkkbn riau

Gelar Pelatihan Kewirausahaan, BKKBN Riau Mendorong Upaya Pemberdayaan Perempuan di Bidang Ekonomi

PERWAKILAN Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Riau kembali mendorong upaya pemberdayaan perempuan di bidang ekonomi. Salah satunya dengan mengadakan pelatihan terhadap penyuluh keluarga berencana (PKB)/petugas lapangan keluarga berencana (PLKB) se-Kota Pekanbaru di aula BKKBN Riau Jalan Terubuk, Kecamatan Marpoyan Damai, Senin (21/10).

BKKBN Serahkan DAK Rp5,9 Miliar untuk Rohul

Kepala Perwakilan BKKBN Riau Mardalena Wati Yulia menyerahkan Dana Alokasi Khusus Sub Bidang KB 2024 kepada Bupati Rokan Hulu Sukiman di ruang kerja Bupati Rokan Hulu, Kamis (18/4).
- Advertisement -

Pj Gubri Berharap Tengkes Bisa Turun 3 Persen

Angka prevalensi tengkes (stunting) di Provinsi Riau tahun 2023 tercatat sebesar 13,6 persen. Angka tersebut merupakan sebuah pencapaian baik karena berada di atas target yang ditetapkan oleh Pemerintah Pusat, yakni 14 persen.

Pendampingan Ibu Hamil dan Pascapersalinan Diperlukan

BKKBN Riau menegaskan kembali upaya mencapai target penurunan kasus tengkes tahun ini. Bahkan, prevalensi tengkes di Riau diharap berada di bawah angka target nasional yaitu 14 persen.
- Advertisement -

Diperlukan SDM Berkualitas Menggapai Indonesia Emas 2045

Kepala Perwakilan BKKBN Riau Mardalena Wati Yulia mengatakan, permasalahan keluarga yang timbul saat ini bagaikan fenomena gunung es. Permasalahan yang diketahui hanya sebagian kecil dari puluhan ribu permasalahan yang ada.

Kebijakan dan Strategi KB Pascapersalinan Dikuatkan

Kebijakan dan strategi KB pascapersalinan di Provinsi Riau dikuatkan melalui workshop dalam rangka meningkatkan cakupan kesertaan keluarga berencana (KB) moderen yang dilakukan BKKBN Riau, Selasa (30/1).
- Advertisement -

Bersinergi Mewujudkan SDM Sehat dan Berkualitas

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan praktis program Pembangunan Keluarga, Kependudukan dan Keluarga Berencana (Bangga Kencana) khususnya tentang program Percepatan Penurunan tengkes kepada Balai Diklat ASN melalui jalur pendidikan dan pelatihan, Perwakilan BKKBN Riau melaksanakan fasilitasi dan pembinaan teknis balai diklat/ASN Peduli Kependudukan di tingkat Provinsi Riau di Pekanbaru, kemarin.

Alat Kontrasepsi Jadi Prioritas Program KB

Sebagai upaya pengendalian kuantitas penduduk melalui pelaksanaan program Keluarga Berencana (KB), maka perlu terpenuhii keperluan alat dan obat kontrasepsi (Alokon) yang menjadi kegiatan prioritas di lapangan. Sehingga secara khusus BKKBN Riau menggelar Koordinasi Pengelola Alokon se-Provinsi Riau, Kamis (25/1).
- Advertisement -

BKKBN Riau Serahkan DAK Sub Bidang KB

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Riau melalui Kepala Perwakilan BKKBN Riau Mardalena Wati Yulia menyerahkan secara simbolis Dana Alokasi Khusus (DAK) Sub Bidang KB kepada Kabupaten Kuantan Singingi dan Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu).

OPD-KB Diminta Maksimalkan Penggunaan Dana BOKB MKJP

Tim Kerja Akses, Kualitas Pelayanan KB dan KR Perwakilan BKKBN Riau melaksanakan Rapat Analisis dan Evaluasi Program Pelayanan KB Wilayah Khusus di kabupaten/kota se-Provinsi Riau guna memantau efektivitas anggaran BOKB Pelayanan KB dan persiapan penggarapan pelayanan KB di Wilayah Khusus 2024.
- Advertisement -

Berita Terbaru