Pendaftar beasiswa Pemko Pekanbaru tembus 14.237 orang. Program Rp10 miliar ini menyasar mahasiswa D3-S3, penghafal Al-Qur’an, dan penyandang disabilitas.
Pengumuman bantuan beasiswa bagi mahasiswa berprestasi dan kurang mampu di Kota Pekanbaru segera diumumkan akhir bulan Juli ini. Saat ini panitia seleksi masih dalam proses verifikasi.