Sabtu, 23 November 2024
spot_img

Bupati Kasmarni Harapkan HP2M Mandau Warnai Pembangunan Daerah

MANDAU (RIAUPOS.CO) – Bupati Bengkalis Kasmarni menghadiri pengukuhan Himpunan Puan Puan Melayu (HP2M) Kecamatan Mandau periode 2021-2026 di Gedung Balai Adat Melayu Jalan Hang Tuah Kecamatan Mandau, Selasa (26/7/2022)

Dalam kesempatan itu Bupati Kasmarni mengharapkan, HP2MI dan juga pembangunan daerah di Negeri Junjungan.

"Melalui momentum pengukuhan ini, dapat semakin memperkokoh rasa persaudaraan puan-puan masyarakat adat yang penyokong utama adat istiadat dan budaya Melayu di Kecamatan Mandau ini. Sehingga memiliki kemampuan untuk menolak serta mendorong puan-puan di negeri Melayu untuk berjalan seiring langkah, tegak sama tinggi, duduk sama rendah, dalam mendukung keberhasilan pembangunan guna mewujudkan Kabupaten Bengkalis bermarwah, maju dan sejahtera," harapnya.

Bupati Kasmarni meminta pengurus dan anggota HP2M terus maju dan mampu, menjadi sosok yang mandiri, kreatif, inovatif, percaya diri, dan meningkatkan kualitas dan kapabilitas dirinya dengan tetap tidak pernah melupakan kodratnya sebagai wanita dalam mengurus keluarga dan rumah tangga.

Baca Juga:  Kompol Indra Lukman Prabowo Jabat Kapolsek Mantau

"Harapan saya dan harapan kita semua tentunya, HP2M ke depan dapat berkontribusi positif sebagai mitra pemerintah daerah dalam mengatasi berbagai permasalahan sosial pembangunan. Terutama permasalahan-permasalahan perempuan di berbagai daerah ini. Karena munculnya permasalahan yang dimaksud, merupakan jejaring antarelemen di masyarakat, yang penanganannya perlu dilakukan secara holistik integratif seluruh elemen masyarakat, tidak perlu puan-puan Melayu," ujarnya.

Ia juga mengajak menanamkan sejak awal pengetahuan puan-puan Melayu sebagai generasi penerus yang berjati diri kemelayuan dan bermanfaat dalam mengangkat tuah, marwah, harkat dan martabat Melayu dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Serta dapat mempertahankan adat, adab dan resam Melayu, dengan memperkuat silaturahmi serta budaya melayu di era globalisasi saat ini.

Baca Juga:  Digelar Festival Lampu Colok di Bengkalis

Di kesempatan tersebut turut dilakukan dalam tepak pusaka dari Bupati Kasmarni kepada Ketua HP2M priode 2021-2026 Martati.

Hadir dalam acara tersebut Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Toharuddin, Kepala Dinas (Kadis) Kominfotik Hendrik Dwi Yatmoko, Kadis Sosial Martini, Kadis Pendidikan Kholijah, Camat Mandau Riki Rihardi, Camat Bathin Solapan M.Rusydi. Plt Camat Pinggir Zama Rico Dakanahay, KUA Kecamatan Mandau Sa'im.

 

Laporan: Abu Kasim (Mandau)

Editor: Edwar Yaman

 

MANDAU (RIAUPOS.CO) – Bupati Bengkalis Kasmarni menghadiri pengukuhan Himpunan Puan Puan Melayu (HP2M) Kecamatan Mandau periode 2021-2026 di Gedung Balai Adat Melayu Jalan Hang Tuah Kecamatan Mandau, Selasa (26/7/2022)

Dalam kesempatan itu Bupati Kasmarni mengharapkan, HP2MI dan juga pembangunan daerah di Negeri Junjungan.

- Advertisement -

"Melalui momentum pengukuhan ini, dapat semakin memperkokoh rasa persaudaraan puan-puan masyarakat adat yang penyokong utama adat istiadat dan budaya Melayu di Kecamatan Mandau ini. Sehingga memiliki kemampuan untuk menolak serta mendorong puan-puan di negeri Melayu untuk berjalan seiring langkah, tegak sama tinggi, duduk sama rendah, dalam mendukung keberhasilan pembangunan guna mewujudkan Kabupaten Bengkalis bermarwah, maju dan sejahtera," harapnya.

Bupati Kasmarni meminta pengurus dan anggota HP2M terus maju dan mampu, menjadi sosok yang mandiri, kreatif, inovatif, percaya diri, dan meningkatkan kualitas dan kapabilitas dirinya dengan tetap tidak pernah melupakan kodratnya sebagai wanita dalam mengurus keluarga dan rumah tangga.

- Advertisement -
Baca Juga:  Pemkab Bengkalis Perintahkan PT SIPP Hentikan Aktivitas Operasional

"Harapan saya dan harapan kita semua tentunya, HP2M ke depan dapat berkontribusi positif sebagai mitra pemerintah daerah dalam mengatasi berbagai permasalahan sosial pembangunan. Terutama permasalahan-permasalahan perempuan di berbagai daerah ini. Karena munculnya permasalahan yang dimaksud, merupakan jejaring antarelemen di masyarakat, yang penanganannya perlu dilakukan secara holistik integratif seluruh elemen masyarakat, tidak perlu puan-puan Melayu," ujarnya.

Ia juga mengajak menanamkan sejak awal pengetahuan puan-puan Melayu sebagai generasi penerus yang berjati diri kemelayuan dan bermanfaat dalam mengangkat tuah, marwah, harkat dan martabat Melayu dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Serta dapat mempertahankan adat, adab dan resam Melayu, dengan memperkuat silaturahmi serta budaya melayu di era globalisasi saat ini.

Baca Juga:  Dukungan Bertambah, Syaukani Peringkat Delapan

Di kesempatan tersebut turut dilakukan dalam tepak pusaka dari Bupati Kasmarni kepada Ketua HP2M priode 2021-2026 Martati.

Hadir dalam acara tersebut Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Toharuddin, Kepala Dinas (Kadis) Kominfotik Hendrik Dwi Yatmoko, Kadis Sosial Martini, Kadis Pendidikan Kholijah, Camat Mandau Riki Rihardi, Camat Bathin Solapan M.Rusydi. Plt Camat Pinggir Zama Rico Dakanahay, KUA Kecamatan Mandau Sa'im.

 

Laporan: Abu Kasim (Mandau)

Editor: Edwar Yaman

 

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img
spot_img
spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari