Jumat, 20 September 2024

Ratusan Anak Yatim Terima Santunan Masjid Besar Arafah Duri

MANDAU (RIAUPOS.CO) – Pengurus Masjid Besar (MB) Arafah Duri kembali menyantuni ratusan anak yatim dan warga kurang mampu Kecamatan Mandau di Masjid Arafah, Duri, Sabtu (10/2).

Penyerahan santunan dilakukan oleh Ketua Umum MB Arafah Duri Riki Rihardi bersama beberapa pengurus lainnya. Sedangkan anak yatim penerima santunan tersebut berasal dari sekitaran Masjid Arafah Duri sebanyak 300 orang.

Ketum MB Arafah Duri Riki Rihardi menyampaikan, rasa syukur karena dapat memberikan santunan kepada anak yatim yang memang menjadi program rutin dari pengurus masjid.

“Ya, biasanyw kami memberikan santunan kepada anak yatim sebanyak 200 orang, tapi sekarang bertambah menjadi 300 orang dengan total dana santunannya mencapai Rp90 juta,” ujarnya.

- Advertisement -
Baca Juga:  213 JCH Siak Bertolak ke Tanah Suci

Riki Rihardi juga menyebutkan, pada santunan sebelumnya mendapat bantuan masing-masing Rp500 ribu perorang. Sedangkan untuk pembagian santunan saat ini, karena pembagiannya bertambah jadi anak yatim, maka masing-masing mendapat Rp250 ribu perorang.

“Kita berharap dengan pembagian santunan ini, kepada orang tua atau wali dapat menggunakan sebaik-baiknya,” harapnya.

- Advertisement -

Selain pemberian santunan ditambahkan Camat Mandau ini, pihaknya juga telah menyampaikan usulan kepada Bupati Bengkalis Kasmarni untuk dijadikannya Masjid Arafah Duri sebagai Ikon wisata religi.(ksm)

 

MANDAU (RIAUPOS.CO) – Pengurus Masjid Besar (MB) Arafah Duri kembali menyantuni ratusan anak yatim dan warga kurang mampu Kecamatan Mandau di Masjid Arafah, Duri, Sabtu (10/2).

Penyerahan santunan dilakukan oleh Ketua Umum MB Arafah Duri Riki Rihardi bersama beberapa pengurus lainnya. Sedangkan anak yatim penerima santunan tersebut berasal dari sekitaran Masjid Arafah Duri sebanyak 300 orang.

Ketum MB Arafah Duri Riki Rihardi menyampaikan, rasa syukur karena dapat memberikan santunan kepada anak yatim yang memang menjadi program rutin dari pengurus masjid.

“Ya, biasanyw kami memberikan santunan kepada anak yatim sebanyak 200 orang, tapi sekarang bertambah menjadi 300 orang dengan total dana santunannya mencapai Rp90 juta,” ujarnya.

Baca Juga:  DPRD Fasilitasi Aspirasi Masyarakat Balai Raja

Riki Rihardi juga menyebutkan, pada santunan sebelumnya mendapat bantuan masing-masing Rp500 ribu perorang. Sedangkan untuk pembagian santunan saat ini, karena pembagiannya bertambah jadi anak yatim, maka masing-masing mendapat Rp250 ribu perorang.

“Kita berharap dengan pembagian santunan ini, kepada orang tua atau wali dapat menggunakan sebaik-baiknya,” harapnya.

Selain pemberian santunan ditambahkan Camat Mandau ini, pihaknya juga telah menyampaikan usulan kepada Bupati Bengkalis Kasmarni untuk dijadikannya Masjid Arafah Duri sebagai Ikon wisata religi.(ksm)

 

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

Terbaru

spot_img

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari