Sabtu, 23 November 2024
spot_img

Selain di Rohil, Demokrat Klaim Kemenangan di Rohul dan Bengkalis

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) — Sejumlah Partai Politik di Provinsi Riau tengah berjibaku mengumpulkan data terkait hasil pemilihan yang dilakukan hari ini, Rabu (9/12/2020). Terbaru, klaim kemenangan datang dari DPD Demokrat Riau untuk tiga daerah.

Partai yang di pimpin Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) itu menyatakan Ketua DPD Demokrat Riau Asri Auzar yang mengikuti pemilihan di Kabupaten Rokan Hilir, menang. 

“Sampai pukul 21.30 WIB hasil quick count internal Partai Demokrat berdasarkan data C1 yang masuk dan dikumpulkan para saksi di TPS, calon yang diusung Partai Demokrat di Rohil Asri Auzar-Fuad Ahmad unggul,” ucap Sekretaris DPD Demokrat Riau Eddy A Mohd Yatim kepada Riaupos.co, Rabu (9/12/2020) malam. 

Baca Juga:  RTRWP Riau Belum Tuntas

Selain di Kabupaten Rohil, Eddy juga menyatakan bahwa calon yang diusung Demokrat di Kabupaten Bengkalis dan Rokan Hulu juga unggul. Yakni pasangan Kasmarni-Bagus dan Sukiman-Indra Gunawan untuk Kabupaten Rokan Hulu. 

“Untuk dua daerah lainnya ada Kabupaten Rokan Hulu Sukiman-Indra Gunawan dan Bengkalis, Kasmarni Bagus,” ucapnya.

Sementara untuk Kabupaten Kuantan Singingi dan Indragiri Hulu dikatakan Eddy masih fluktuatif dan menunggu hasil real count. Pihaknya akan terus melakukan pemantauan serta perkembangan terbaru berdasarkan data yang dikirimkan oleh tim di lapangan. Termasuk saksi yang telah di sebar di seluruh TPS.

 

Laporan: Afiat Ananda (Pekanbaru)

Editor: M Ali Nurman

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) — Sejumlah Partai Politik di Provinsi Riau tengah berjibaku mengumpulkan data terkait hasil pemilihan yang dilakukan hari ini, Rabu (9/12/2020). Terbaru, klaim kemenangan datang dari DPD Demokrat Riau untuk tiga daerah.

Partai yang di pimpin Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) itu menyatakan Ketua DPD Demokrat Riau Asri Auzar yang mengikuti pemilihan di Kabupaten Rokan Hilir, menang. 

- Advertisement -

“Sampai pukul 21.30 WIB hasil quick count internal Partai Demokrat berdasarkan data C1 yang masuk dan dikumpulkan para saksi di TPS, calon yang diusung Partai Demokrat di Rohil Asri Auzar-Fuad Ahmad unggul,” ucap Sekretaris DPD Demokrat Riau Eddy A Mohd Yatim kepada Riaupos.co, Rabu (9/12/2020) malam. 

Baca Juga:  Dampak Kemiskinan, Serangan Fajar Bakal Gencar

Selain di Kabupaten Rohil, Eddy juga menyatakan bahwa calon yang diusung Demokrat di Kabupaten Bengkalis dan Rokan Hulu juga unggul. Yakni pasangan Kasmarni-Bagus dan Sukiman-Indra Gunawan untuk Kabupaten Rokan Hulu. 

- Advertisement -

“Untuk dua daerah lainnya ada Kabupaten Rokan Hulu Sukiman-Indra Gunawan dan Bengkalis, Kasmarni Bagus,” ucapnya.

Sementara untuk Kabupaten Kuantan Singingi dan Indragiri Hulu dikatakan Eddy masih fluktuatif dan menunggu hasil real count. Pihaknya akan terus melakukan pemantauan serta perkembangan terbaru berdasarkan data yang dikirimkan oleh tim di lapangan. Termasuk saksi yang telah di sebar di seluruh TPS.

 

Laporan: Afiat Ananda (Pekanbaru)

Editor: M Ali Nurman

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img
spot_img
spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari