Jumat, 7 November 2025

Berita Terbaru

BNNP Riau Gerebek Kampung Narkoba Pangeran Hidayat, 14 Orang Diamankan

BNNP Riau bersama aparat gabungan gerebek kampung narkoba Pangeran Hidayat, Pekanbaru. 14 orang diamankan, sejumlah alat isap sabu dan senjata tajam ditemukan.

SF Hariyanto Ganti 10 Plt Kepala OPD di Riau, Ini Daftar Lengkapnya

SF Hariyanto mengganti 10 Plt Kepala OPD di Pemprov Riau. Langkah ini dilakukan untuk mengisi kekosongan jabatan dan meningkatkan kinerja organisasi daerah.

Serapan Tenaga Kerja Naik, Sektor Pertanian dan Industri Makin Bergairah

BPS mencatat serapan tenaga kerja meningkat, pengangguran turun, dan sektor pertanian hingga industri pengolahan tumbuh positif sepanjang 2025.

Tak Pernah Masuk Kerja, Calon PPPK Paruh Waktu Meranti Gugur

Seorang calon PPPK Paruh Waktu Meranti dinyatakan gugur karena tidak masuk kerja. Dari 1.672 usulan, 1.632 SK telah ditandatangani BKN.

Kontrak 10 Tahun PT YSM Tuai Sorotan, DPRD Pekanbaru Desak Evaluasi Sistem Parkir

DPRD Pekanbaru minta evaluasi pengelolaan parkir yang dikelola PT YSM hingga 2031. Dishub dan BPP diminta susun kebijakan baru agar sistem lebih efisien.

Eka Putra Resmi Jabat Camat Kuantan Tengah, Siap Perjuangkan Aspirasi Warga

Eka Putra resmi menjabat Camat Kuantan Tengah. Ia berkomitmen memperjuangkan aspirasi warga dan mengajak masyarakat menjaga kebersihan lingkungan.

Terpopuler

Masuk ke Permukiman, Warga Inhil Tangkap Buaya Sepanjang 7 Meter di Sungai Undan

Buaya sepanjang 7 meter masuk permukiman warga Desa Sungai Undan, Inhil. Warga panik lalu berhasil menangkap dan menyerahkannya ke BKSDA.

Lautan Manusia Warnai Pawai Taaruf MTQ Pekanbaru, 30 Ribu Peserta Tumpah Ruah di Jalan Sudirman

30 ribu warga Pekanbaru padati Jalan Sudirman dalam pawai taaruf MTQ ke-57, mencatat sejarah sebagai yang terbesar di kota tersebut.

PSPS Pekanbaru Turun ke Peringkat 8 Klasemen Liga 2, Aji Santoso Minta Pemain Bangkit!

PSPS Pekanbaru kalah 7-3 dari Adhyaksa FC dan kini terpuruk di posisi ke-8 Liga 2. Pelatih Aji Santoso minta pemain bangkit di laga kontra Persiraja.

Bersama Puskesmas Siak, Dokter Muda FK Unri Turun ke Desa Langkai, Ajak Lansia Aktif Jaga Kesehatan

Dokter muda FK Unri berkolaborasi dengan Puskesmas Siak gelar pemeriksaan dan penyuluhan kesehatan bagi lansia di Desa Langkai, Siak.