Jumat, 9 Januari 2026
- Advertisement -

Berita Terbaru

Pemko Pekanbaru Pastikan Program Berobat Gratis UHC Tetap Berlanjut

Pemko Pekanbaru memastikan program berobat gratis UHC terus berlanjut dengan anggaran Rp111 miliar setelah tunggakan BPJS tuntas dibayar.

Defisit APBN Bisa Nol, Menkeu Ingatkan Dampak ke Ekonomi

Menkeu Purbaya menyebut APBN bisa tanpa defisit, namun berisiko besar bagi ekonomi. Defisit 2025 dijaga di bawah 3 persen demi stabilitas.

DPRD Pekanbaru Minta Satgas Tertibkan Kabel FO Meski Perda Belum Rampung

DPRD Pekanbaru mendukung Satgas Penertiban Kabel FO tetap bekerja meski perda belum disahkan demi keselamatan dan estetika kota.

ASN Terlibat Narkoba, Sekda Inhu Tegaskan Sanksi Tanpa Toleransi

Sekda Inhu menegaskan tidak ada toleransi bagi ASN yang terlibat narkoba dan mendukung penuh proses hukum atas oknum ASN PUPR yang diamankan polisi.

Rekor Unggul, Jojo Siap Tempur Hadapi Kodai di Perempat Final Malaysia Open 2026

Jonatan Christie menjadi satu-satunya wakil Indonesia di perempat final Malaysia Open 2026 dan siap menghadapi Kodai Naraoka dengan rekor unggul.

Kabar Baik, Gaji ASN dan PPPK Meranti Mulai Dibayar

Pemkab Kepulauan Meranti mulai mencairkan gaji ASN dan PPPK Januari 2026 serta tunda bayar 2024 secara bertahap sesuai kemampuan kas daerah.

Terpopuler

Sudah Dilantik, 2.169 PPPK Kuansing Masih Menunggu SPMT

Meski sudah dilantik, 2.169 PPPK Kuansing tahap I dan II belum bertugas karena SPMT belum diterbitkan akibat belum jelasnya anggaran gaji.

Siap Hadapi Tol Lingkar Pekanbaru, Pemprov Riau Bakal Perlebar Jalan HR Soebrantas

Pemprov Riau akan melebarkan Jalan HR Soebrantas secara bertahap untuk mengantisipasi lonjakan kendaraan usai Tol Lingkar Pekanbaru beroperasi.

Pekanbaru Masih Berpotensi Banjir, Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Siaga

BMKG memprediksi hujan masih tinggi hingga Januari 2026. Wali Kota Pekanbaru mengimbau warga waspada banjir dan aktif melapor.

Pengurus PSMTI Bengkalis Periode 2025–2029 Resmi Dilantik, Siap Perkuat Toleransi dan Pembangunan Daerah

Pengurus PSMTI Bengkalis periode 2025–2029 resmi dilantik dan berkomitmen memperkuat toleransi, persatuan, serta mendukung pembangunan daerah.