Senin, 3 Juni 2024

RS Prima Berikan Pelayanan Kesehatan Terbaik

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Mengangkat tema "RS Prima Grow to Provide the best health services" diusia ke-6 tahun, Rumah Sakit (RS) Prima Pekanbaru terus berusaha memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat di Provinsi Riau.

Bahkan sebagai ungkapan rasa syukur, diusia ke-6 tahun ini RS Prima Pekanbaru mengadakan syukuran bersama jajaran direksi dan karyawan di halaman RS Prima Pekanbaru Jalan Bima,  Kecamatan Bina Widya.

Suasana penuh keakraban semakin tercipta saat manajemen Riau Pos hadir yaitu Direktur juga Pemimpin Redaksi (Pemred) Riau Pos Firman Agus bersama Direktur Riau Pos Asmawi, Senior Manager Iklan Sumariono dan Junior Manager Iklan Dewi Achyar yang datang memberikan kue ulang tahun kepada Owner RS Prima Pekanbaru Atan Malik, Nancy Ho, Vylonalitza, Suhartono Guido, didampingi Direktur RS Prima Pekanbaru dan dr Irana Oktavia MKes.

Baca Juga:  Targetkan RI Jadi Pusat Industri Halal Dunia dan Fesyen

Menurut Owner RS Prima Pekanbaru Vylonalitza, diusia ke-6 Rumah Sakit Prima  terus berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk tumbuh dan berkembang dalam fasilitas dan layanan kesehatan. Sehingga RS Prima Pekanbaru masih terus memerlukan dukungan dari sejumlah mitra kerja maupun karyawan.  "RS Prima Pekanbaru ingin terus berusaha menjadi rumah sakit pilihan masyarakat Pekanbaru dan Riau dengan pelayanan yang lebih optimal," katanya.

Selain itu, di ulang tahun ke-6 ini RS Prima Pekanbaru juga akan menambah layanan baru berupa layanan endoscopy, broncoscopi serta MRI yang saat ini sedang dalam proses persiapan. "Kami juga menjadikan  ulang tahun ke-6 RS Prima Pekanbaru untuk menambah gedung layanan baru bernama new Prima. Gedung ini untuk memenuhi keperluan masyarakat untuk layanan rumah sakit yang prima," kata Vylonalitza.

- Advertisement -

Sementara itu, Direktur RS Prima Pekanbaru dr Irana Oktavia MKes mengatakan, sejak awal berdiri RS Prima Pekanbaru selalu optimis dalam memberikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat.

Baca Juga:  Serahkan Bantuan Tempat Sampah Edukasi

Bahkan kini, RS Prima Pekanbaru telah berhasil melakukan operasi sebanyak 850 tindakan operasi. Saat itu RS Prima Pekanbaru juga telah menyiapkan 179 bed. Dengan jumlah tenaga kesehatan yaitu dokter spesialis sebanyak 50 orang. Kemudian jumlah karyawan saat ini sudah berjumlah 500 orang.

- Advertisement -

"Kami sangat berterima kasih atas dukungan yang diberikan dari semua pihak, karena tanpa dukungan tersebut hal ini tidak dapat dilakukan," jelas Irana Oktavia.

Sementara itu, Direktur Riau Pos Firman Agus mengucapkan selamat atas bertambahnya usia RS Prima Pekanbaru yang ke-6 tahun. Dirinya berharap kerja sama dan silaturahmi yang sudah terjalin saat ini akan semakin solid.(esi) 

Laporan: PRAPTI DWI LESTARI (Pekanbaru)

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Mengangkat tema "RS Prima Grow to Provide the best health services" diusia ke-6 tahun, Rumah Sakit (RS) Prima Pekanbaru terus berusaha memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat di Provinsi Riau.

Bahkan sebagai ungkapan rasa syukur, diusia ke-6 tahun ini RS Prima Pekanbaru mengadakan syukuran bersama jajaran direksi dan karyawan di halaman RS Prima Pekanbaru Jalan Bima,  Kecamatan Bina Widya.

Suasana penuh keakraban semakin tercipta saat manajemen Riau Pos hadir yaitu Direktur juga Pemimpin Redaksi (Pemred) Riau Pos Firman Agus bersama Direktur Riau Pos Asmawi, Senior Manager Iklan Sumariono dan Junior Manager Iklan Dewi Achyar yang datang memberikan kue ulang tahun kepada Owner RS Prima Pekanbaru Atan Malik, Nancy Ho, Vylonalitza, Suhartono Guido, didampingi Direktur RS Prima Pekanbaru dan dr Irana Oktavia MKes.

Baca Juga:  Fox Hotel Hadirkan Fox on The Summer-KIM Party

Menurut Owner RS Prima Pekanbaru Vylonalitza, diusia ke-6 Rumah Sakit Prima  terus berupaya memberikan pelayanan terbaik untuk tumbuh dan berkembang dalam fasilitas dan layanan kesehatan. Sehingga RS Prima Pekanbaru masih terus memerlukan dukungan dari sejumlah mitra kerja maupun karyawan.  "RS Prima Pekanbaru ingin terus berusaha menjadi rumah sakit pilihan masyarakat Pekanbaru dan Riau dengan pelayanan yang lebih optimal," katanya.

Selain itu, di ulang tahun ke-6 ini RS Prima Pekanbaru juga akan menambah layanan baru berupa layanan endoscopy, broncoscopi serta MRI yang saat ini sedang dalam proses persiapan. "Kami juga menjadikan  ulang tahun ke-6 RS Prima Pekanbaru untuk menambah gedung layanan baru bernama new Prima. Gedung ini untuk memenuhi keperluan masyarakat untuk layanan rumah sakit yang prima," kata Vylonalitza.

Sementara itu, Direktur RS Prima Pekanbaru dr Irana Oktavia MKes mengatakan, sejak awal berdiri RS Prima Pekanbaru selalu optimis dalam memberikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat.

Baca Juga:  Perkenalkan Model Unggulan

Bahkan kini, RS Prima Pekanbaru telah berhasil melakukan operasi sebanyak 850 tindakan operasi. Saat itu RS Prima Pekanbaru juga telah menyiapkan 179 bed. Dengan jumlah tenaga kesehatan yaitu dokter spesialis sebanyak 50 orang. Kemudian jumlah karyawan saat ini sudah berjumlah 500 orang.

"Kami sangat berterima kasih atas dukungan yang diberikan dari semua pihak, karena tanpa dukungan tersebut hal ini tidak dapat dilakukan," jelas Irana Oktavia.

Sementara itu, Direktur Riau Pos Firman Agus mengucapkan selamat atas bertambahnya usia RS Prima Pekanbaru yang ke-6 tahun. Dirinya berharap kerja sama dan silaturahmi yang sudah terjalin saat ini akan semakin solid.(esi) 

Laporan: PRAPTI DWI LESTARI (Pekanbaru)

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari