Senin, 25 November 2024
spot_img

Sebelum Hilang di AS, Sahabat Ungkap Gelagat Aneh Marshanda

JAKARTA (RIAUPOS.CO) – Kabar Marshanda hilang di Los Angeles (LA), Amerika Serikat (AS) membuat para sahabat sangat khawatir. Salah satunya, konten kreator, Jerren Lim, yang menyebut melihat gelagat aneh temannya itu.

Dia mengatakan sempat video call dengan Marshanda dan teman lainya, Sheila Salsabila. Jerren Lim mendapati nada suara Marshanda yang tidak seperti biasanya.

Hanya saja, saat itu Jerren tidak berani komentar, karena dia bukan terapis yang menangani mental illness Marshanda.

“Beberapa hari lalu kita bertiga video call. Tapi gue sebagai orang yang aktif di mental health ngerasa ada yang aneh, toughform sama speech-nya sangat incoherent. Tapi gue enggak komen karena gue bukan terapisnya. So enggak etis untuk gue counter itu,” bebernya di Instagram Story-nya, Senin (27/6/2022).

Baca Juga:  Tayang di Netflix, Film The Adam Project Diminati

Jerren Lim mengatakan sejatinya minggu depan, Marshanda menjadi narasumbernya di Podcast untuk membahas soal mental illness.

Dia pun berharap bantuan Presiden Jokowi dan Deddy Corbuzier untuk mencari keberadaan Marshanda yang sudah menghilang dua hari.

“Pak Deddy Corbuzier, Pak Jokowi, seharusnya mingdep gue ngonten bareng Sheilasalss sama Marshanda99 di LA. Tapi sekarang Caca hilang,” jelasnya.

Dia juga mengingatkan siapapun yang memiliki mental illness seperti Marshanda untuk tidak perlu malu, bahkan jika diremehkan sekalipun.

“Untuk teman-teman tidak perlu malu punya mental illness, jika seseorang meremehkanmu karena itu, mereka hanyalah orang bodoh. Mereka tidak tahu mental illnes seperti apa,” bebernya.

Sementara itu, Marshanda sama sekali tidak mengunggah apapun di media sosial miliknya dua hari ini. Padahal, sejak mengabarkan dirinya mengidap tumorpayudara, dia kerap selalu online menyapa fansnya untuk sama-sama menyemangati bagi orang-orang yang mengalami hal yang sama.

Baca Juga:  Ramai soal Persalinan Aurel Hermansyah Booking Satu RS, Ini Klarifikasi Ashanty

Sumber: Pojoksatu.id

Editor: Edwar Yaman

 

 

JAKARTA (RIAUPOS.CO) – Kabar Marshanda hilang di Los Angeles (LA), Amerika Serikat (AS) membuat para sahabat sangat khawatir. Salah satunya, konten kreator, Jerren Lim, yang menyebut melihat gelagat aneh temannya itu.

Dia mengatakan sempat video call dengan Marshanda dan teman lainya, Sheila Salsabila. Jerren Lim mendapati nada suara Marshanda yang tidak seperti biasanya.

- Advertisement -

Hanya saja, saat itu Jerren tidak berani komentar, karena dia bukan terapis yang menangani mental illness Marshanda.

“Beberapa hari lalu kita bertiga video call. Tapi gue sebagai orang yang aktif di mental health ngerasa ada yang aneh, toughform sama speech-nya sangat incoherent. Tapi gue enggak komen karena gue bukan terapisnya. So enggak etis untuk gue counter itu,” bebernya di Instagram Story-nya, Senin (27/6/2022).

- Advertisement -
Baca Juga:  Tayang di Netflix, Film The Adam Project Diminati

Jerren Lim mengatakan sejatinya minggu depan, Marshanda menjadi narasumbernya di Podcast untuk membahas soal mental illness.

Dia pun berharap bantuan Presiden Jokowi dan Deddy Corbuzier untuk mencari keberadaan Marshanda yang sudah menghilang dua hari.

“Pak Deddy Corbuzier, Pak Jokowi, seharusnya mingdep gue ngonten bareng Sheilasalss sama Marshanda99 di LA. Tapi sekarang Caca hilang,” jelasnya.

Dia juga mengingatkan siapapun yang memiliki mental illness seperti Marshanda untuk tidak perlu malu, bahkan jika diremehkan sekalipun.

“Untuk teman-teman tidak perlu malu punya mental illness, jika seseorang meremehkanmu karena itu, mereka hanyalah orang bodoh. Mereka tidak tahu mental illnes seperti apa,” bebernya.

Sementara itu, Marshanda sama sekali tidak mengunggah apapun di media sosial miliknya dua hari ini. Padahal, sejak mengabarkan dirinya mengidap tumorpayudara, dia kerap selalu online menyapa fansnya untuk sama-sama menyemangati bagi orang-orang yang mengalami hal yang sama.

Baca Juga:  Cegah Kerumunan, Cara Rossa Bagikan THR di Hari Lebaran

Sumber: Pojoksatu.id

Editor: Edwar Yaman

 

 

Follow US!
http://riaupos.co/
Youtube: @riauposmedia
Facebook: riaupos
Twitter: riaupos
Instagram: riaupos.co
Tiktok : riaupos
Pinterest : riauposdotco
Dailymotion :RiauPos

Berita Lainnya

spot_img
spot_img
spot_img

Terbaru

Terpopuler

Trending Tags

Rubrik dicari