Minggu, 25 Januari 2026
- Advertisement -

Polsek Tenayanraya

Mau Mengungsi, Pasutri Nekat Bawa Pil Ekstasi

Pasangan suami istri (pasutri) muda diamankan tim opsnal Polsek Tenayanraya, Ahad (2/3) dini hari. Pria berinisial NS (20) dan istrinya GM (16) kedapatan mengantongi pil ekstasi saat akan mengungsi ke rumah orang tua mereka di Tenayanraya.

Berita Terbaru