Jabatan Kapolda Riau resmi berganti. Ini setelah adanya Telegram Rahasia (TR) Kapolri dengan nomor 488/III/2025 tanggal 12 Maret 2025. Dalam telegram yang ditandatangani oleh Irwasum Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo ini, Kapolda Riau yang baru dijabat oleh Irjen Pol Dr Herry Heryawan.
Pleno rekapitulasi hasil perhitungan suara Pemilu 2024 tingkat provinsi mulai digelar di Aryaduta Hotel Pekanbaru, Kamis (7/3). Hasilnya, rekapitulasi 5 kabupaten tuntas, satu di antaranya yakni Indragiri Hilir (Inhil) selesai dengan catatan.
Kuasa Hukum Irman Gusman dari Kantor Hukum Zoelva & Partners, R.Ahmad Waluya Muharam, mengingatkan kengototan Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang tetap mencetak surat suara tanpa menyertakan Irman Gusman dalam Daftar Pemilih Tetap (DCT) Pemilu Anggota DPD RI dari Sumatera Barat.