Categories: Nasional

Akan Ulang Akad Nikah

JAKARTA (RIAUPOS.CO) — Doddy Sudrajat mengaku siap menjadi wali pernikahan Vanessa Angel jika berencana mengulang akad nikah dengan Bibi Ardiansyah.

Namun, kata Doddy, dia belum mengetahui apakah Vanessa Angel akan kembali mengulang pernikahannya itu.

"Ya bersedia saja, tetapi enggak tahu kapan. Tanya VA saja," kata Doddy Sudrajat di Jakarta, baru-baru ini.

Menurut Doddy, pernikahan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah yang dilangsungkan pada Ahad (15/12) lalu ternyata dilakukan secara siri.

"Kemarin enggak tahu kalau mereka nikah siri. Baru tahu setelah VA datang sama Bibi," ungkap Doddy.

Kabar pernikahan Vanessa Angel dan Bibi diketahui pertama kali dari unggahan sang manajer, Joana, di media sosial.

Joana mengungkapkan bahwa Vanessa Angel telah menikah di kediamannya. Sayang, saat itu dia menutupi sosok suami Vanessa.

Belakangan diketahui suami perempuan yang pernah dipenjara karena kasus prostitusi online itu adalah Bibi Ardiansyah.(mg7/jpg)

Arif Oktafian

Share
Published by
Arif Oktafian

Recent Posts

Pemko Pekanbaru Pastikan Program Berobat Gratis UHC Tetap Berlanjut

Pemko Pekanbaru memastikan program berobat gratis UHC terus berlanjut dengan anggaran Rp111 miliar setelah tunggakan…

3 hari ago

Defisit APBN Bisa Nol, Menkeu Ingatkan Dampak ke Ekonomi

Menkeu Purbaya menyebut APBN bisa tanpa defisit, namun berisiko besar bagi ekonomi. Defisit 2025 dijaga…

3 hari ago

DPRD Pekanbaru Minta Satgas Tertibkan Kabel FO Meski Perda Belum Rampung

DPRD Pekanbaru mendukung Satgas Penertiban Kabel FO tetap bekerja meski perda belum disahkan demi keselamatan…

3 hari ago

ASN Terlibat Narkoba, Sekda Inhu Tegaskan Sanksi Tanpa Toleransi

Sekda Inhu menegaskan tidak ada toleransi bagi ASN yang terlibat narkoba dan mendukung penuh proses…

3 hari ago

Rekor Unggul, Jojo Siap Tempur Hadapi Kodai di Perempat Final Malaysia Open 2026

Jonatan Christie menjadi satu-satunya wakil Indonesia di perempat final Malaysia Open 2026 dan siap menghadapi…

3 hari ago

Kabar Baik, Gaji ASN dan PPPK Meranti Mulai Dibayar

Pemkab Kepulauan Meranti mulai mencairkan gaji ASN dan PPPK Januari 2026 serta tunda bayar 2024…

3 hari ago