Categories: Riau

Serapan Anggaran Diharapkan Meningkat

(RIAUPOS.CO) — Seluruh pejabat di Organisasi Perangkat Daerah (OPD)   Pemda Rokan Hilir (Rohil) diingatkan untuk memaksimalkan penggunaan anggaran yang ada. Sehingga berbagai program yang disusun dapat direalisasikan dengan baik di lapangan.  

“Kita berharap seluruh kepala OPD memanfaatkan waktu, dana yang ada secara maksimal, maksimalkan program-program yang telah disusun,” kata Sekdakab Rohil Drs H Surya Arfan MSi, Selasa (27/8) di Bagansiapiapi. 

Menurutnya, jangan ada lagi pihak yang bekerja lamban atau terkesan mengulur-ulur waktu. Setiap kegiatan yang telah ditetapkan sebelumnya harus disikapi secara serius. Jika ada kendala maka secepatnya dikomunikasikan dengan pihak terkait ataupun pimpinan sehingga bisa ditanggulangi. 

“Terutama yang berkaitan dengan upaya untuk meningkatkan  PAD harus bisa ditingkatkan, agar sesuai dengan target yang ingin dicapai bisa terealisasi,” katanya.(adv)

Edwir Sulaiman

Share
Published by
Edwir Sulaiman

Recent Posts

Pemko Pekanbaru Targetkan Perbaiki Jalan Rusak Lebih dari 42 Kilometer

Pemko Pekanbaru menargetkan perbaikan jalan rusak lebih dari 42 kilometer tahun ini, menyasar pusat kota…

18 jam ago

Konsisten Sejak 2019, DBC Kembali Kirim 15 Peserta Meriahkan Riau Pos Fun Bike 2026

Duri Bike Community memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 dengan menurunkan 15 peserta dan…

19 jam ago

Butuh Pegawai Tangguh, BPR Indra Arta Perpanjang Pendaftaran Rekrutmen

BPR Indra Arta Indragiri Hulu memperpanjang pendaftaran rekrutmen pegawai baru hingga 26 Januari untuk menjaring…

19 jam ago

Jalan Berlubang di Pangkalankerinci Dikeluhkan, Pemkab Pelalawan Diminta Bertindak

Warga dan DPRD Pelalawan mendesak pemkab segera menambal jalan berlubang di Pangkalankerinci karena dinilai rawan…

19 jam ago

Bupati Siak Turun Tangan Atasi Kendala Gaji ASN

Pencairan gaji ASN di Kabupaten Siak terkendala administrasi dampak SOTK baru. Bupati Afni memastikan proses…

20 jam ago

Sampah Masih Menumpuk di Pekanbaru, Warga Diminta Ikut Mengawasi

Tumpukan sampah masih ditemukan di Pekanbaru, terutama di Jalan Soekarno Hatta. DLHK mengajak masyarakat ikut…

20 jam ago