Categories: Ekonomi Bisnis

Hingga Akhir Juli, Yamaha Adakan Pameran di Yes Mart

PEKANBARU (RIAU POS.CO) – Main Dealer PT Alfa Scorpii Pekanbaru tidak hanya menyelenggara pameran di mal saja, namun untuk mendongkrak penjualan, pameran juga digelar di swalayan, khususnya di Yes Mart hingga, Sabtu (31/7/2021) mendatang.
Area Promosi Yamaha Ega mengatakan, kali ini Alfa Scorpii meminta Aspacindo untuk membuat pameran khusus Maxi di sana, agar masyarakat yang mencintai produk Maxi dapat semakin jelas dalam melihat dan juga mendapatkan promo-promo menarik dari Maxi.
“Buat warga Pekanbaru yang sedang melakukan berbelanja di Yes Mart, bisa mampir juga di stand pameran khusus Yamaha Maxi,” kata Ega, Sabtu (24/7/2021).
Ega mengungkapkan, ada berbagai promo yang ditawarkan, seperti All New Aerox VVA Connected dan All New Nmax Connected.
Pameran telah berlangsung sejaj 1 Jui lalu. Ega menambahkan, setiap pembelian All New Nmax, konsumen akan mendapatkan jaket eksklusif.
“Selain itu, untuk pembelian All New Aerox Connected Rp3,5 jutaan dengan angsuran Rp40 ribuan per hari. Untuk All New Nmax Connected Rp4,5 Jutaan dengan angsuran Rp30 ribuan,” pungkasnya.
Laporan: Mujawaroh Annafi (Pekanbaru)
Editor: Erwan Sani

Arif Oktafian

Share
Published by
Arif Oktafian

Recent Posts

Penuh Tawa dan Energi, Roadshow Kopi Good Day Hibur Siswa SMKN 4 Pekanbaru

Roadshow Kopi Good Day Goes to School hadir di SMKN 4 Pekanbaru, menghadirkan hiburan, kreativitas,…

6 jam ago

PKL Jualan Lewat Jam 01.00 WIB di Rohul Siap-siap Ditertibkan

Satpol PP Rohul mengingatkan PKL agar tidak berjualan melewati pukul 01.00 WIB. Pelanggar jam operasional…

6 jam ago

Pencurian Sawit dan Narkoba Dominasi Perkara di PN Bangkinang

Kasus pencurian sawit dan narkoba mendominasi perkara di PN Bangkinang. Dari 3.532 perkara masuk, sebagian…

6 jam ago

Jalan Langgam–Lubuk Ogung Rusak Parah, Truk Bertonase Berat Disorot

Jalan Langgam–Lubuk Ogung rusak parah akibat truk bertonase berat. Warga desak perbaikan dan penindakan tegas…

6 jam ago

Efisiensi Anggaran, Ratusan Mahasiswa PKH Siak Alami Tunda Bayar

Sebanyak 667 mahasiswa PKH di Siak terdampak tunda bayar UKT dan biaya hidup akibat efisiensi…

7 jam ago

Investasi Meranti Melonjak, Pemprov Riau Pasang Target Rp1,5 Triliun

Realisasi investasi Meranti 2025 mencatat rekor tertinggi dalam 10 tahun. Atas capaian itu, Pemprov Riau…

8 jam ago