Categories: Kuantan Singingi

ASN Diminta Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan

TELUKKUANTAN (RIAUPOS.CO) – Mengawali tahun 2024, Sekretaris Daerah Kuansing H Dedy Sambudi SKM MKes meminta kepada seluruh ASN untuk meningkatkan kinerja serta memberikan pelayanan yang ekstra kepada masyarakat.

Hal itu disampaikanya saat memimpin apel di lapangan upacara Kantor Bupati Kuansing, Selasa (2/1) pagi. Menurut Sekda, awal tahun 2024 seluruh staf dan ASN harus menjadikan momentum menumbuhkan semangat baru dalam bekerja sesuai tupoksi masing-masing.

“Saya meminta kepada seluruh ASN agar meningkatkan kinerja sesuai tupoksi masing-masing, sehingga pelayanan kepada masyarakat dapat terwujud dan kepada kita semua dimudahkan segala urusan, dijauhkan dari segala bencana, malapetaka, sehingga masyarakat Kabupaten Kuansing dapat hidup sejahtera,” kata Sekda.

Selain itu, Sekda juga mengajak seluruh ASN di tahun 2024 ini sebagai momentum untuk meningkatkan kualitas pengabdian.

“Kita ketahui bersama bahwa saat ini hampir seluruh desa dan kecamatan, terutama yang berada di bantaran sungai dilanda bencana banjir. Untuk itu bagi ASN diminta peduli terhadap masyarakat terdampak banjir, terutama di sekitar kita, bisa dibantu secara moril maupun materi,” pinta Sekda.

Pemerintah Kabupaten Kuansing akan tetap melakukan evaluasi terhadap jajaran, dengan melakukan mutasi dan rotasi sebagai bentuk pengawasan.(yas)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Tergerus Sungai Umban, Bahu Jalan Siak II Amblas Rawan Kecelakaan

Bahu Jalan Siak II di Rumbai amblas akibat tergerus Sungai Umban. Kondisi ini dinilai membahayakan…

17 jam ago

Bangunan Kios Pasar Bawah Telukkuantan Dieksekusi

Pemkab Kuansing mengeksekusi pembongkaran kios Pasar Bawah Telukkuantan. Mayoritas pedagang memilih mengosongkan kios secara mandiri.

18 jam ago

Riau Pos Fun Bike 2026, Satukan Komunitas Sepeda Lewat Olahraga

Riau Pos Fun Bike 2026 kembali digelar sebagai ajang olahraga dan silaturahmi yang mendorong gaya…

18 jam ago

Polisi Tindak Tegas Penyelundupan, 20 Ton Bawang Ilegal Dimusnahkan

Polres Pelalawan memusnahkan lebih dari 20 ton bawang ilegal di TPA Kemang karena tidak dilengkapi…

19 jam ago

Buka Akses Ekonomi, Rohul–Rohil Bangun Jembatan dan Jalan Penghubung

Pemkab Rohul dan Rohil sepakat membangun jembatan dan jalan penghubung di wilayah perbatasan guna memperkuat…

19 jam ago

Atasi Lambatnya Bongkar Muat, IPC TPK Fokus Digitalisasi Layanan Pelabuhan

IPC Terminal Petikemas mempercepat digitalisasi layanan pelabuhan untuk meningkatkan efisiensi bongkar muat dan mendukung arus…

2 hari ago