JAKARTA (RIAUPOS.CO) – Setelah ditemukan lima kasus baru positif baru, total keseluruhan kasus positif Covid-19 di Riau mencapai 367 kasus. Sedangkan, pasien sembuh hari ini lebih tinggi yakni 10 orang, total menjadi 244 irang. Untuk kasus meninggal dunia tidak ada panambahan, saat ini masih dilaporkan 11 orang.
Berdasarkan laporan data Satgas Covid-19, perkembangan kasus terkonfirmasi positif baru seluruh daerah di Indonesia per hari ini Sabtu (25/7/2020) dari hasil pemeriksaan spesimen mengalami peningkatan sebanyak 1.868 sehinga totalnya mencapai 97.286 kasus.
Sementara untuk pasien sembuh mengalami peningkatan sebanyak 1.409, dan untuk ksus meninggal dunia bertambah sebanyak 49 orang, sehingga total kasus meninggal terkonfirmasi positif hingga saat ini sebanyak 4.714 orang.
Laporan: Yusnir (Jakarta)
Editor: Eka G Putra
Roadshow Kopi Good Day Goes to School hadir di SMKN 4 Pekanbaru, menghadirkan hiburan, kreativitas,…
Satpol PP Rohul mengingatkan PKL agar tidak berjualan melewati pukul 01.00 WIB. Pelanggar jam operasional…
Kasus pencurian sawit dan narkoba mendominasi perkara di PN Bangkinang. Dari 3.532 perkara masuk, sebagian…
Jalan Langgam–Lubuk Ogung rusak parah akibat truk bertonase berat. Warga desak perbaikan dan penindakan tegas…
Sebanyak 667 mahasiswa PKH di Siak terdampak tunda bayar UKT dan biaya hidup akibat efisiensi…
Realisasi investasi Meranti 2025 mencatat rekor tertinggi dalam 10 tahun. Atas capaian itu, Pemprov Riau…