Categories: Riau

Kecamatan Tualang Targetkan Juara Umum

SIAK (RIAUPOS.CO) — Menjelang pelaksanan Musabaqah Tilawatil Quran ( MTQ) tingkat Kabupaten Siak XIX tanggal 16 Juli mendatang, Kecamatan Tualang bertekad meraih juara umum.  MTQ yang akan berlangsung di Kecamatan Sungai Apit. Tuan rumah juga sudah mempersiapkan diri sebelum perlombaan digelar.
Untuk Kecamatan Tualang akan menurunkan peserta sebanyak 60 orang di Kecamatan Sungai Apit.
Camat Tualang Zalik Effendi bertekad meraih juara umum MTQ tingkat Kabupaten Siak, sebab jauh hari Kecamatan Tualang telah mempersiapkan diri sebaik mungkin. ‘’Kita telah mempersiapkan menghadapi MTQ Kabupaten Siak di Sungai Apit. Dan kita bertekad meraih juara umum,” ujar camat, Rabu (10/7).
Persiapan yang dilakukan sebut Camat, di antaranya persiapan qari dan qariah telah mengikuti TC, untuk bazar dan peserta pawai.
Sementara pelepasan peserta kafilah direncanakan pada tanggal 12 Juli malam ke Kecamatan Sungai Apit di Kantor Camat lama. Camat mengimbau kepada peserta mewakili Kecamatan Tualang agar dapat tampil dengan semaksimal dan terpenting agar selalu menjaga kesehatan.
“Pada kafilah selama mengikuti MTQ Siak agar mengikuti arahan pembimbing  dan terpenting jaga kesehatan sehingga bisa tampil dengan maksimal,” pesan Camat.(wik)

Arif Oktafian

Share
Published by
Arif Oktafian

Recent Posts

25 Dapur MBG Dibangun di Daerah 3T Inhu, Sekda Turun Langsung Meninjau

Pemkab Inhu membangun 25 dapur SPPG MBG di daerah 3T tahun 2026. Sekda Inhu meninjau…

14 jam ago

Bupati Kuansing Optimalkan Lahan Bekas Tambang untuk Ketahanan Pangan

Pemkab Kuansing berkomitmen mengubah bekas lahan tambang menjadi pertanian produktif demi mendukung IP 200 dan…

15 jam ago

Bupati Siak Teken Komitmen Manajemen Talenta ASN Bersama BKN

Pemkab Siak menandatangani komitmen manajemen talenta ASN bersama BKN untuk memperkuat sistem merit dan menempatkan…

16 jam ago

Tumpukan Limbah Kayu Ancam Sungai Bukit Batu Bengkalis

Tumpukan limbah kayu mencemari Sungai Bukit Batu Bengkalis. Warga khawatir dampak lingkungan dan mendorong penyelesaian…

16 jam ago

UMK Meranti 2026 Belum Berjalan Optimal, Pemkab Meranti Siapkan Aturan Khusus

Penerapan UMK 2026 di Meranti dinilai belum optimal. Pemkab pun menyiapkan Perbup sebagai aturan teknis…

16 jam ago

PSMTI Riau Matangkan Persiapan Musprov V, Pemilihan Ketua Jadi Agenda Utama

PSMTI Riau akan menggelar Musprov V akhir pekan ini di Pekanbaru untuk memilih ketua definitif…

16 jam ago