Categories: Olahraga

Atlet Dayung Riau Berpotensi Raih Emas di SEA Games Vietnam

PEKANBARU (RIAU POS.CO) – Persatuan Olahraga Dayung Seluruh Indonesia (PODSI) Riau menargetkan atletnya meraih medali emas pada SEA Games 12-23 Mei 2022 di Hanoi, Vietnam.

Sekretaris Umum PODSI Riau Amrizal mengatakan, target itu sangat beralasan. Sebab, atlet dayung Riau berpotensi besar mendapatkan medali emas. Meiihat persiapan latihan mereka, paling tidak perak bisa diraih pada pesta olahraga Asia Tenggara tersebut.

"Melihat giatnya atlet Riau latihan dan potensi mereka di tingkat nasional, saya rasa sangat berpeluang mendapatkan emas. Paling tidak medali perak," ujar Amrizal, Rabu (6/4/2022).

Dikatakan Amrizal, dua atlet dayung Riau yang akan turun di SEA Games 2021 Vietnam itu adalah Maizir Riyondra. Dia turun di dua nomor, jarak 500 meter dan 1.000 meter. Kemudian, Raudani Fitra yang akan turun di dayung kayak empat (K4) putri.

 

 

Laporan: Dofi Iskandar (Pekanbaru)

Editor: Edwar Yaman

 

Eka Gusmadi Putra

Share
Published by
Eka Gusmadi Putra

Recent Posts

Dari Koto Gasib ke Pekanbaru, SeSuKa Bike Siap Gowes di Fun Bike Riau Pos 2026

Komunitas SeSuKa Bike Koto Gasib-Siak memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 sebagai ajang silaturahmi…

19 jam ago

DPRD Minta Satpol PP Pekanbaru Lebih Tegas Tertibkan Usaha dan Bangunan Liar

Komisi I DPRD Pekanbaru menyoroti lemahnya pengawasan Satpol PP dan mendesak penegakan perda terhadap usaha…

19 jam ago

Vandalisme, Geng Motor, hingga Curanmor Lintas Provinsi Diungkap Polresta Pekanbaru

Polresta Pekanbaru mengungkap berbagai kasus viral, mulai vandalisme TMP, geng motor, curanmor lintas provinsi hingga…

20 jam ago

Pemko Pekanbaru Targetkan Perbaiki Jalan Rusak Lebih dari 42 Kilometer

Pemko Pekanbaru menargetkan perbaikan jalan rusak lebih dari 42 kilometer tahun ini, menyasar pusat kota…

2 hari ago

Konsisten Sejak 2019, DBC Kembali Kirim 15 Peserta Meriahkan Riau Pos Fun Bike 2026

Duri Bike Community memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 dengan menurunkan 15 peserta dan…

2 hari ago

Butuh Pegawai Tangguh, BPR Indra Arta Perpanjang Pendaftaran Rekrutmen

BPR Indra Arta Indragiri Hulu memperpanjang pendaftaran rekrutmen pegawai baru hingga 26 Januari untuk menjaring…

2 hari ago