pemeran-drakor-goblin-go-soo-jung-meninggal-dunia
JAKARTA (RIAUPOS.CO) — Kabar duka menyelimuti jagat hiburan Korea Selatan. Aktris Go Soo-jung meninggal dunia karena sakit, pada 7 Februari 2020.
Agensi Story J Company baru mengumukan kabar kematian pemain drama korea (drakor) Goblin itu pada hari ini, Rabu (12/2).
Meraka mengungkap bahwa pemakaman Soo-jung digelar tertutup pada 9 Februari lalu, dan dihadiri keluarganya.
“Kami akan selamanya ingat aktris Go Soo-jung, dengan senyum ramahnya menyinari dunia. Beristirahatlah dengan damai," tulis pihak agensi.
Go Soo-jung lahir pada 24 April 1995. Dia memulai debutnya sebagai aktris melalui drama Goblin yang tayang pada tahun 2016.
Dia juga membintangi Solomon Perjury dan video musik grup idola Bangtan Sonyeondan (BTS) "With Seoul."
Sumber: Jpnn.com
Editor: Erizal
Dishub Kuansing kembali memasang portal jalan di Teluk Kuantan untuk membatasi kendaraan bermuatan berat dan…
Batiqa Hotel Pekanbaru menghadirkan Patin Lancang Kuning lewat program Jelajah Rasa Nusantara, kolaborasi dengan nelayan…
Daihatsu mengajak komunitas merasakan langsung performa dan efisiensi Rocky Hybrid lewat Smart Challenge di lalu…
Kejari Inhu melimpahkan sembilan tersangka korupsi pengelolaan keuangan Perumda BPR Indra Arta ke JPU. Perkara…
DPRD Pekanbaru mendorong Pemko menggratiskan parkir rumah sakit. Parkir dinilai memberatkan keluarga pasien dan perlu…
Revitalisasi Rumah Singgah Tuan Kadi terus berjalan tanpa mengubah struktur bangunan. Koleksi vintage ditambah untuk…