Categories: Nasional

Pelajar di Tambang Antusias Ikut Vaksinasi

TAMBANG (RIAUPOS.CO) – Tim vaksinasi Polsek Tambang bekerja sama dengan Puskesmas Tambang kembali memvaksin bagi pelajar di SMPN 1 Tambang Desa Balam Jaya, Kecamatan Tambang, Rabu (27/10). Pelajar antusias mengikuti vaksinasi ini.

Kapolsek Tambang Iptu Mardani Tohenes menjelaskan, tim vaksinasi dari Polsek Tambang dan Puskesmas Tambang kembali menggelar vaksinasi untuk para pelajar. Sebanyak 250 dosis vaksin Sinovac disuntikkan ke para pelajar. "Para pelajar sangat antusias mengikuti vaksinasi untuk para pelajar ini," jelas Mardani Tohenes, belum lama ini.

Mardani Tohenes menjelaskan, ditargetkan vaksin untuk belajar ini selesai sampai akhir Desember ini. "Semoga target vaksin sampai akhir Desember ini untuk para pelajar tercapai. Pelaksanaan vaksinasi berjalan sukses karena vaksin ini aman," harap Mardani.

Mardani menambahkan, walaupun sekarang kasus Covid-19 ini sudah dan sedang berjalan vaksinasi untuk para pelajar tetap mematuhi protokol kesehatan (prokes) dengan memakai masker, mencuci tangan, manjaga jarak dan menghindari kerumunan. "Sengaja kita datang ke sekolah untuk memudahkan para pelajar ikut vaksinasi. Mengimbau para pelajar jangan takut divaksin karena aman," tambah Mardani.(kom)

Eka Gusmadi Putra

Share
Published by
Eka Gusmadi Putra

Recent Posts

Penuh Tawa dan Energi, Roadshow Kopi Good Day Hibur Siswa SMKN 4 Pekanbaru

Roadshow Kopi Good Day Goes to School hadir di SMKN 4 Pekanbaru, menghadirkan hiburan, kreativitas,…

8 jam ago

PKL Jualan Lewat Jam 01.00 WIB di Rohul Siap-siap Ditertibkan

Satpol PP Rohul mengingatkan PKL agar tidak berjualan melewati pukul 01.00 WIB. Pelanggar jam operasional…

8 jam ago

Pencurian Sawit dan Narkoba Dominasi Perkara di PN Bangkinang

Kasus pencurian sawit dan narkoba mendominasi perkara di PN Bangkinang. Dari 3.532 perkara masuk, sebagian…

9 jam ago

Jalan Langgam–Lubuk Ogung Rusak Parah, Truk Bertonase Berat Disorot

Jalan Langgam–Lubuk Ogung rusak parah akibat truk bertonase berat. Warga desak perbaikan dan penindakan tegas…

9 jam ago

Efisiensi Anggaran, Ratusan Mahasiswa PKH Siak Alami Tunda Bayar

Sebanyak 667 mahasiswa PKH di Siak terdampak tunda bayar UKT dan biaya hidup akibat efisiensi…

9 jam ago

Investasi Meranti Melonjak, Pemprov Riau Pasang Target Rp1,5 Triliun

Realisasi investasi Meranti 2025 mencatat rekor tertinggi dalam 10 tahun. Atas capaian itu, Pemprov Riau…

10 jam ago