Categories: Ekonomi Bisnis

Kanca BRI Batam Center Gelar Kegiatan Gathering dan Sosialisasi

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Untuk meningkatkan pelayanan kepada Nasabah khususnya kepada Personel TNI di wilayah Komando Kodim 0316 yang akan memasuki masa pensiun dan yang sudah pensiun di Instansi TNI wilayah kerja Batam, Kanca BRI Batam Center melakukan Gathering & Sosialisasi Kewirausahaan di Hotel Aston Batam, Jalan Sriwijaya No 1, Kp. Pelita, Batam, Rabu (16/3/2022).

Pada acara tersebut turut hadir Regional Consumer Banking Head Riza Pahlevi , Consumer Business Department Head Widya Maricella Panjaitan, Staff Brilink Department Laurensius, Pemimpin Cabang Kanca BRI Batam Center I Wayan Mestera, perwakilan PT Asabri Cabang Batam Rajib Saputra SKom, Perwakilan Paguyuban Agen Brilink Batam serta tim marketing BRI Nur Mahmudi.

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahim antara Calon Pensiunan dan Pensiunan PT ASABRI dengan BRI sekaligus memberikan semangat bagi peserta untuk mengetahui kegiatan kewirausahaan saat pensiun.

PT ASABRI menjelaskan hak-hak yang diterima pada saat pensiun dimana BRI menjadi Bank Pembayar dan BRI turut mensosialisasikan Briguna Prapurna dan Purna untuk pinjaman menjelang Pensiun ssampai dengan setelah Pensiun dengan suku bunga rendah yang dapat dimanfaatkan, salah satunya sebagai modal usaha yang telah disosialisasikan oleh Bapak Nur Mahmudi selaku salah satu Agen Brilink terbaik di Batam dan menjadi mitra BRI melalui Agen BRILink.

Untuk itu, bagi Bapak/Ibu yang memasuki Prapurna dan sudah Pensiun, terlebih dalam suasana Idul Fitri 1443H ini bagi Bapak/Ibu yang membutuhkan tambahan modal dapat menghubungi marketing Kanca BRI Batam Center untuk fasilitas Briguna, Dewi Fitri 081374306186 dan Arifan Afdandy 082386345004.(rls)

Rindra

Share
Published by
Rindra

Recent Posts

25 Dapur MBG Dibangun di Daerah 3T Inhu, Sekda Turun Langsung Meninjau

Pemkab Inhu membangun 25 dapur SPPG MBG di daerah 3T tahun 2026. Sekda Inhu meninjau…

1 hari ago

Bupati Kuansing Optimalkan Lahan Bekas Tambang untuk Ketahanan Pangan

Pemkab Kuansing berkomitmen mengubah bekas lahan tambang menjadi pertanian produktif demi mendukung IP 200 dan…

1 hari ago

Bupati Siak Teken Komitmen Manajemen Talenta ASN Bersama BKN

Pemkab Siak menandatangani komitmen manajemen talenta ASN bersama BKN untuk memperkuat sistem merit dan menempatkan…

1 hari ago

Tumpukan Limbah Kayu Ancam Sungai Bukit Batu Bengkalis

Tumpukan limbah kayu mencemari Sungai Bukit Batu Bengkalis. Warga khawatir dampak lingkungan dan mendorong penyelesaian…

1 hari ago

UMK Meranti 2026 Belum Berjalan Optimal, Pemkab Meranti Siapkan Aturan Khusus

Penerapan UMK 2026 di Meranti dinilai belum optimal. Pemkab pun menyiapkan Perbup sebagai aturan teknis…

1 hari ago

PSMTI Riau Matangkan Persiapan Musprov V, Pemilihan Ketua Jadi Agenda Utama

PSMTI Riau akan menggelar Musprov V akhir pekan ini di Pekanbaru untuk memilih ketua definitif…

1 hari ago