Categories: Bengkalis

Pemkab Berharap DBH Sawit

BENGKALIS (RIAUPOS.CO) — Dana bagi hasil (DBH) ke­lapa sawit dari pemerintah pusat sangat diharapkan dan ditunggu Pemerintah Kabupaten Bengkalis.

Makanya permintaan Gu­bernur Riau, Syamsuar kepada pemerintah pusat memberikan DBH kelapa sawit kepada daerah-daerah penghasil kelapa sawit di Indonesia mendapat sambutan baik dari Sekretaris Daerah Kabupaten Bengkalis H Bustami HY.

"DBH ini sangat ditunggu-tunggu pemerintah pro­vinsi dan Bengkalis sebagai penghasil kelapa sawit di Riau," kata Bustami HY, Sabtu (11/1).

Dikatakan dia, dengan adanya kejelasan dana DBH tersebut akan memudahkan bagi daerah untuk membangunkan infrastruktur di daerahnya masing-masing.

"Saat ini di Provinsi Riau dengan jumlah penduduknya 7 juta dengan penghasil sawit terbesar di Indonesia tapi DBH nya tidak sesuai . Untuk itu, dengan adanya rakor ini kita menginginkan nantinya akan diterima Presiden Republik Indonesia," ungkap Bustami.(kom)

Laporan ERWAN SANI, Bengkalis

Arif Oktafian

Share
Published by
Arif Oktafian

Recent Posts

Dari Koto Gasib ke Pekanbaru, SeSuKa Bike Siap Gowes di Fun Bike Riau Pos 2026

Komunitas SeSuKa Bike Koto Gasib-Siak memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 sebagai ajang silaturahmi…

17 jam ago

DPRD Minta Satpol PP Pekanbaru Lebih Tegas Tertibkan Usaha dan Bangunan Liar

Komisi I DPRD Pekanbaru menyoroti lemahnya pengawasan Satpol PP dan mendesak penegakan perda terhadap usaha…

17 jam ago

Vandalisme, Geng Motor, hingga Curanmor Lintas Provinsi Diungkap Polresta Pekanbaru

Polresta Pekanbaru mengungkap berbagai kasus viral, mulai vandalisme TMP, geng motor, curanmor lintas provinsi hingga…

18 jam ago

Pemko Pekanbaru Targetkan Perbaiki Jalan Rusak Lebih dari 42 Kilometer

Pemko Pekanbaru menargetkan perbaikan jalan rusak lebih dari 42 kilometer tahun ini, menyasar pusat kota…

2 hari ago

Konsisten Sejak 2019, DBC Kembali Kirim 15 Peserta Meriahkan Riau Pos Fun Bike 2026

Duri Bike Community memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 dengan menurunkan 15 peserta dan…

2 hari ago

Butuh Pegawai Tangguh, BPR Indra Arta Perpanjang Pendaftaran Rekrutmen

BPR Indra Arta Indragiri Hulu memperpanjang pendaftaran rekrutmen pegawai baru hingga 26 Januari untuk menjaring…

2 hari ago